Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perjuangan Perajin Genteng Manyaran Kediri di Tengah Terpaan Zaman

Kompas.com - 23/06/2022, 17:03 WIB
M Agus Fauzul Hakim,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

Terkadang, kerusakan terjadi karena faktor lain. Misalnya lokasi penjemuran yang sangat dekat dengan jalan sehingga terlindas kendaraan yang melintas terlalu ke pinggir.

Pemandangan lainnya yang tidak kalah mencolok adalah Lio atau bangunan tempat pembakaran genteng. Warga setempat menyebutnya Jubung atau Jobong.

Bangunan berbahan bata itu mirip rumah dengan dinding di setiap sisi dan atap bagian atasnya. Strukturnya bertingkat dua. Bagian bawah untuk tempat api pembakaran dan bagian atas tempat genteng yang dibakar.

Jika dilihat lebih dekat, pada struktur bawah nampak rongga besar untuk memasukkan kayu bakar. Juga rongga-rongga berukuran kecil di sekitarnya untuk ventilasi pembakaran.

Baca juga: Masih Ada Kasus Pembuangan Bayi di Kediri, Ternyata Begini Prosedur Perawatan Setelah Ditemukan

Ada yang berbentuk kubus juga persegi panjang, tergantung kebutuhan kapasitas pembakaran.

Jubung yang mirip oven raksasa itu kadang terletak di samping, belakang, bahkan ada juga yang berada di depan rumah karena disesuaikan dengan kemudahan aksesnya.

Pemandangan selanjutnya, adalah tumpukan tanah liat sebagai bahan genteng, alat penggilingan hingga pencetakannya.

"Jadi cara buat genteng itu dari tanah liat yang digiling, dipres, dicetak, dijemur, kemudian dipanaskan dengan suhu tinggi melalui tempat pembakaran itu," ujar Agus Widodo (40), perajin lainnya.

Baca juga: Didorong Bupati Kediri, Permukiman Baru Warga Terdampak Bandara Segera Teraliri Listrik

Pembakaran itu adalah proses terakhir, sebelum genteng didistribusikan ke pelanggan yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia.

"Jadi kalau penjemurannya enggak maksimal, kadar airnya masih tinggi, saat dibakar akan pecah. Semakin banyak yang pecah semakin merugi," lanjut Agus Widodo.

Baca juga: Masih Ada Kasus Pembuangan Bayi di Kediri, Ternyata Begini Prosedur Perawatan Setelah Ditemukan

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengenal Unan-unan, Tradisi Warisan Lima Tahunan Suku Tengger

Mengenal Unan-unan, Tradisi Warisan Lima Tahunan Suku Tengger

Surabaya
Keluarga Pedangdut Via Vallen Buka Suara Usai Rumahnya Digeruduk

Keluarga Pedangdut Via Vallen Buka Suara Usai Rumahnya Digeruduk

Surabaya
Bebas Bersyarat, Mantan Bupati Malang Rendra Kresna Ingin Rehat Sejenak dari Dunia Politik

Bebas Bersyarat, Mantan Bupati Malang Rendra Kresna Ingin Rehat Sejenak dari Dunia Politik

Surabaya
5 Orang Pengeroyok Anggota Perguruan Silat di Banyuwangi Jadi Tersangka

5 Orang Pengeroyok Anggota Perguruan Silat di Banyuwangi Jadi Tersangka

Surabaya
Komnas PA Dampingi Korban Pencabulan Polisi di Surabaya

Komnas PA Dampingi Korban Pencabulan Polisi di Surabaya

Surabaya
Belasan Ribu Lahan Tadah Hujan di Nganjuk Bakal Dilakukan Pompanisasi

Belasan Ribu Lahan Tadah Hujan di Nganjuk Bakal Dilakukan Pompanisasi

Surabaya
Usai ke PDI-P, Bupati Jember Daftar Penjaringan Bacabup ke PKB

Usai ke PDI-P, Bupati Jember Daftar Penjaringan Bacabup ke PKB

Surabaya
Eks Lokalisasi Gunung Sampan di Situbondo Diubah Menjadi Wisata Karaoke

Eks Lokalisasi Gunung Sampan di Situbondo Diubah Menjadi Wisata Karaoke

Surabaya
Harga Gula di Kota Malang Naik Jadi Rp 17.500 Per Kilogram

Harga Gula di Kota Malang Naik Jadi Rp 17.500 Per Kilogram

Surabaya
Mobil Pribadi Terjebak di Sabana Bromo, Begini Aturannya

Mobil Pribadi Terjebak di Sabana Bromo, Begini Aturannya

Surabaya
Makan Korban WNA, Spot Foto di Kawah Ijen Banyuwangi Akhirnya Ditutup

Makan Korban WNA, Spot Foto di Kawah Ijen Banyuwangi Akhirnya Ditutup

Surabaya
Respons Kuasa Hukum Korban Kekerasan atas Bantahan Anak Anggota DPRD Surabaya

Respons Kuasa Hukum Korban Kekerasan atas Bantahan Anak Anggota DPRD Surabaya

Surabaya
Sepekan PDI-P Buka Pendaftaran Pilkada Madiun, Belum Ada yang Ambil Formulir

Sepekan PDI-P Buka Pendaftaran Pilkada Madiun, Belum Ada yang Ambil Formulir

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Ribuan Ulat Bulu “Serang” Permukiman di Ponorogo, Warga: Gatal-gatal meski Sudah Mandi

Ribuan Ulat Bulu “Serang” Permukiman di Ponorogo, Warga: Gatal-gatal meski Sudah Mandi

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com