Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengakuan Kakek Yudi, 30 Tahun Tinggal di Goa dan Makan dari Pemberian Orang

Kompas.com - 07/09/2022, 20:29 WIB
Imron Hakiki,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Kondisi Kakek Yudi Iswantoro (72) yang dievakuasi dari salah satu goa di Desa Mulyoarjo, Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang, Jawa Timur, mulai membaik.

Kini dia menjalani perawatan Griya Lansia Khusnul Khotimah, Desa Wajak, Kecamatan Wajak, Kabupaten Malang.

Baca juga: Kisah Kakek Yudi, Memilih Tinggal di Goa Seorang Diri Selama 20 Tahun, Dievakuasi dalam Kondisi Lemas

Saat ditemui, Yudi sudah bisa diajak bicara meskipun terbata-bata karena faktor usia.

Menurut Yudi, ia tinggal di dalam goa tersebut sejak 30 tahun silam, sejak berpisah dengan istrinya yang bernama Siti Aisyah.

"Saya asalnya dari Semarang. Dulu saya menikah hingga dikaruniai tujuh orang anak. Dulu saya tinggal bersama keluarga saya di kawasan Jalan Kyai Mojo, Desa Gondanglegi, Kecamatan Gondanglegi, Kabupaten Malang," jelas dia, Selasa (6/9/2022).

Baca juga: Kisah Perjuangan Napi Perempuan Rawat Bayi Prematurnya di Lapas Malang

Ia sudah tidak ingat tahun berapa ia berpisah dengan istrinya.

Namun, sejak saat itu, istri dan anaknya pergi meninggalkannya sendirian.

"Karena sendirian akhirnya saya juga pergi meninggalkan rumah dan tinggal di goa di Lawang," ujarnya.

Baca juga: Kenaikan BBM Berdampak pada Harga Bahan Pokok di Malang


Halaman:


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Surabaya
Maafkan Pria yang Tabrak Anaknya, Isa Bajaj: Dia Tak Sengaja Menyakiti Putri Saya

Maafkan Pria yang Tabrak Anaknya, Isa Bajaj: Dia Tak Sengaja Menyakiti Putri Saya

Surabaya
Pengamat soal Putusan MK Terkait Sengketa Pilpres: Saatnya Fase Rekonsiliasi

Pengamat soal Putusan MK Terkait Sengketa Pilpres: Saatnya Fase Rekonsiliasi

Surabaya
5 Kearifan Lokal di Jawa Timur, Ada Upacara Kasada dan Toron

5 Kearifan Lokal di Jawa Timur, Ada Upacara Kasada dan Toron

Surabaya
Jasa Tur di Surabaya Dilaporkan karena Dugaan Penipuan, Total Kerugian Rp 166 Juta

Jasa Tur di Surabaya Dilaporkan karena Dugaan Penipuan, Total Kerugian Rp 166 Juta

Surabaya
RSUD dr. Iskak Tulungagung Tangani Bayi Kembar Siam Dempet Pantat

RSUD dr. Iskak Tulungagung Tangani Bayi Kembar Siam Dempet Pantat

Surabaya
Heboh Puluhan Sapi di Nganjuk Mati Mendadak, Diduga Keracunan

Heboh Puluhan Sapi di Nganjuk Mati Mendadak, Diduga Keracunan

Surabaya
Dilaporkan Kasus Penganiayaan, Anak DPRD Surabaya Penuhi Panggilan Polisi

Dilaporkan Kasus Penganiayaan, Anak DPRD Surabaya Penuhi Panggilan Polisi

Surabaya
Mobil Pikap Terbalik di Lamongan Usai Tabrak Median Jalan, Motor dan Warung

Mobil Pikap Terbalik di Lamongan Usai Tabrak Median Jalan, Motor dan Warung

Surabaya
Pilkada Banyuwangi, Partai Golkar Nyatakan Dukungan kepada Ipuk Fiestiandani Azwar Anas

Pilkada Banyuwangi, Partai Golkar Nyatakan Dukungan kepada Ipuk Fiestiandani Azwar Anas

Surabaya
Dapat Total Remisi 14 Bulan, Eks Bupati Malang Rendra Kresna Bebas Bersyarat

Dapat Total Remisi 14 Bulan, Eks Bupati Malang Rendra Kresna Bebas Bersyarat

Surabaya
Kantor Imigrasi Deportasi Perempuan Berkewarganegaraan Ganda setelah 10 Tahun Tinggal di Blitar

Kantor Imigrasi Deportasi Perempuan Berkewarganegaraan Ganda setelah 10 Tahun Tinggal di Blitar

Surabaya
Usai Digeruduk, Adik Pedangdut Via Vallen Dilaporkan ke Polisi Kasus Penggelapan Motor

Usai Digeruduk, Adik Pedangdut Via Vallen Dilaporkan ke Polisi Kasus Penggelapan Motor

Surabaya
Kronologi Kebakaran GM Plaza Lumajang, Api dari Lobi di Lantai 2

Kronologi Kebakaran GM Plaza Lumajang, Api dari Lobi di Lantai 2

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com