Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kebakaran RS Gatoel Kota Mojokerto, 5 Orang Terluka Saat Padamkan Api

Kompas.com - 21/03/2024, 15:16 WIB
Rachmawati

Editor

"Pasien tidak terdampak, karena gedung yang terbakar itu di atas. Saya sudah perintahkan juga untuk mitigasi antisipasi kalau ada dampak terhadap pasien, evakuasi untuk RS sekitar kita sudah siap," bebernya.

Ali Kuncoro menyebut penyebab kebakaran gedung RS Gatoel diduga akibat korsleting listrik di lantai dua.

"Dugaan sementara korsleting listrik di lantai dua, itu nanti tugasnya Kepolisian untuk memastikan," pungkasnya.

Dari keterangan saksi, asap pertama kali terlihat di ruangan AK & S saat hendak mengambil makan sahur di pos rumah sakit, sekitar pukul 02.10 WIB.

Baca juga: Ancam Sebarkan Video, Pemuda di Mojokerto Jual Pacarnya untuk Layanan Threesome

Sontak, ketiga sekuriti dan satu karyawan RS menuju sumber asap di lantai dua untuk memadamkan menggunakan APAR (Alat Pemadam Api Ringan)

Namun api semakin membesar dan membakar seluruh bagian gudang penyimpanan arsip.

"Salah satu petugas ke pos mau ambil makan sahur, melihat asap di sebelah kantor AK & S itu. Tiga satpam dan petugas RS memadamkan menggunakan APAR, akhirnya menghubungi PMK," ucap sekuriti RS Gatoel, Hartono (44) di lokasi kejadian.

Hartono mengatakan pasien di lantai bawah yakni, ruangan bersalin dan rehab medik dievakuasi.

"Pasien aman, kita evakuasi. Penyebab kebakaran kita kurang tahu kemungkinan korsleting listrik," jelasnya.

Baca juga: Buntut Caleg Demokrat di Mojokerto Kelebihan 543 Suara, Bawaslu Proses Pelanggaran Pidana Pemilu

Api berhasil dipadamkan sekitar pukul 04.WIB.

Kapolres Mojokerto Kota, AKBP Daniel S. Marunduri meninjau langsung lokasi kebakaran di objek vital tersebut.

"Penyebab kebakaran kita masih lakukan lidik, kita masih menunggu identifikasi dari Tim Labfor untuk melakukan olah TKP nanti bisa disampaikan," pungkasnya.

SUMBER: KOMPAS.com (Penulis: Moh. Syafií | Editor: Farid Assifa), Tribun Jatim

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

10.000 Jemaat Ikuti Misa di Katedral Surabaya, Pesan Mewartakan Kebenaran

10.000 Jemaat Ikuti Misa di Katedral Surabaya, Pesan Mewartakan Kebenaran

Surabaya
5 Partai di Magetan Berkoalisi Usung Cabup-Cawabup di Pilkada 2024

5 Partai di Magetan Berkoalisi Usung Cabup-Cawabup di Pilkada 2024

Surabaya
Desa di Sumenep Beri Makan Lansia Tiap Hari, Sebagian Langsung Disuapi

Desa di Sumenep Beri Makan Lansia Tiap Hari, Sebagian Langsung Disuapi

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Surabaya
Gelapkan Barang Pelanggan, 3 Karyawan Perusahaan Ekspedisi di Situbondo Ditangkap

Gelapkan Barang Pelanggan, 3 Karyawan Perusahaan Ekspedisi di Situbondo Ditangkap

Surabaya
Wanita di Ngawi Meninggal Usai Cabut Gigi, Dinkes Periksa Dokter yang Menangani

Wanita di Ngawi Meninggal Usai Cabut Gigi, Dinkes Periksa Dokter yang Menangani

Surabaya
2.651 Jemaah Haji Asal Surabaya Divaksinasi Meningitis

2.651 Jemaah Haji Asal Surabaya Divaksinasi Meningitis

Surabaya
Pengangkut Sampah di Kota Malang Jadi Korban Tabrak Lari

Pengangkut Sampah di Kota Malang Jadi Korban Tabrak Lari

Surabaya
299 Calon Jemaah Haji Asal Situbondo Batal Berangkat Tahun Ini karena Tak Lunasi BPIH

299 Calon Jemaah Haji Asal Situbondo Batal Berangkat Tahun Ini karena Tak Lunasi BPIH

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Polda Jatim Tangkap 3 Orang Pembuat Film Pendek 'Guru Tugas'

Polda Jatim Tangkap 3 Orang Pembuat Film Pendek "Guru Tugas"

Surabaya
Dikirimi Video Syur Istri Bersama PIL, Pria Asal Surabaya Lapor Polisi

Dikirimi Video Syur Istri Bersama PIL, Pria Asal Surabaya Lapor Polisi

Surabaya
Mendaftar Haji sejak Kelas 3 SD, Ini Cerita Calon Haji Termuda asal Ponorogo

Mendaftar Haji sejak Kelas 3 SD, Ini Cerita Calon Haji Termuda asal Ponorogo

Surabaya
Subandi Gantikan Gus Muhdlor hingga Pelantikan Bupati Sidoarjo Hasil Pilkada 2024

Subandi Gantikan Gus Muhdlor hingga Pelantikan Bupati Sidoarjo Hasil Pilkada 2024

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com