Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Tuban Terpaksa Beraktivitas Pakai Perahu akibat Banjir

Kompas.com - 13/03/2024, 18:45 WIB
Hamim,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

TUBAN, KOMPAS.com - Banjir akibat luapan Sungai Bengawan Solo merendam dan memutus akses sejumlah desa di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Rabu (13/3/2024).

Beberapa warga terpaksa harus menaiki perahu untuk beraktivitas lantaran akses jalan desa terendam banjir. 

Baca juga: Cerita Rahmat 15 Jam Terjebak Macet Imbas Banjir Bangkalan, Buka Puasa dan Sahur di Jalan

Seorang warga Desa Kebomlati, Kecamatan Plumpang, Wanto mengatakan, akses keluar masuk warga desa hanya bisa dijangkau menggunakan perahu. 

Air yang merendam desa membuat kendaraan tidak memungkinkan untuk melintas.

"Kalau pakai kendaraan bermotor tidak bisa dan malah berbahaya, karena banjirnya setinggi paha orang dewasa," kata Wanto kepada Kompas.com, Rabu (13/3/2024).

Baca juga: Semarang Diguyur Hujan Lebat Seharian, Sejumlah Daerah Tergenang Banjir

Hal yang sama disampaikan oleh Rahmad, warga Desa Kanorejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, Jawa Timur.

Rahmad mengatakan, warga yang akan beraktivitas keluar rumah harus menumpang perahu sejak banjir merendam desanya.

Untuk biaya menumpang perahu tersebut warga harus membayar ongkos sebesar Rp 20.000 rupiah sekali naik.

"Saya kerjanya kan di Tuban, dan tiap hari pulang ke rumah, jadi terpaksa harus naik perahu, untuk sepeda motor ditaruh penitipan dulu," ujarnya.

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, Sudarmaji membenarkan akses jalan di sejumlah desa yang terendam banjir terputus. 

Untuk menuju ke lokasi desa tersebut hanya bisa ditempuh menggunakan perahu, sebab air yang merendam permukiman masih tinggi. 

Pihaknya mengirimkan petugas dan juga perahu karet untuk membantu warga yang akan beraktivitas keluar desa.

"Kami sudah siagakan petugas dan perahu karet untuk membantu warga," kata Sudarmaji. 

BPBD Kabupaten Tuban mencatat sebanyak 18 desa di empat kecamatan di Kabupaten Tuban terendam banjir akibat luapan Sungai Bengawan Solo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Usai Nyabu, Sopir Truk Nyaris Tabrak Polisi Saat Dihentikan di Sidoarjo

Usai Nyabu, Sopir Truk Nyaris Tabrak Polisi Saat Dihentikan di Sidoarjo

Surabaya
10.000 Jemaat Ikuti Misa di Katedral Surabaya, Pesan Mewartakan Kebenaran

10.000 Jemaat Ikuti Misa di Katedral Surabaya, Pesan Mewartakan Kebenaran

Surabaya
5 Partai di Magetan Berkoalisi Usung Cabup-Cawabup di Pilkada 2024

5 Partai di Magetan Berkoalisi Usung Cabup-Cawabup di Pilkada 2024

Surabaya
Desa di Sumenep Beri Makan Lansia Tiap Hari, Sebagian Langsung Disuapi

Desa di Sumenep Beri Makan Lansia Tiap Hari, Sebagian Langsung Disuapi

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Surabaya
Gelapkan Barang Pelanggan, 3 Karyawan Perusahaan Ekspedisi di Situbondo Ditangkap

Gelapkan Barang Pelanggan, 3 Karyawan Perusahaan Ekspedisi di Situbondo Ditangkap

Surabaya
Wanita di Ngawi Meninggal Usai Cabut Gigi, Dinkes Periksa Dokter yang Menangani

Wanita di Ngawi Meninggal Usai Cabut Gigi, Dinkes Periksa Dokter yang Menangani

Surabaya
2.651 Jemaah Haji Asal Surabaya Divaksinasi Meningitis

2.651 Jemaah Haji Asal Surabaya Divaksinasi Meningitis

Surabaya
Pengangkut Sampah di Kota Malang Jadi Korban Tabrak Lari

Pengangkut Sampah di Kota Malang Jadi Korban Tabrak Lari

Surabaya
299 Calon Jemaah Haji Asal Situbondo Batal Berangkat Tahun Ini karena Tak Lunasi BPIH

299 Calon Jemaah Haji Asal Situbondo Batal Berangkat Tahun Ini karena Tak Lunasi BPIH

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Polda Jatim Tangkap 3 Orang Pembuat Film Pendek 'Guru Tugas'

Polda Jatim Tangkap 3 Orang Pembuat Film Pendek "Guru Tugas"

Surabaya
Dikirimi Video Syur Istri Bersama PIL, Pria Asal Surabaya Lapor Polisi

Dikirimi Video Syur Istri Bersama PIL, Pria Asal Surabaya Lapor Polisi

Surabaya
Mendaftar Haji sejak Kelas 3 SD, Ini Cerita Calon Haji Termuda asal Ponorogo

Mendaftar Haji sejak Kelas 3 SD, Ini Cerita Calon Haji Termuda asal Ponorogo

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com