Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Mobil Milik Guru di Malang

Kompas.com - 23/05/2023, 16:39 WIB
Imron Hakiki,
Andi Hartik

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Kepolisian Resor Malang menangkap Agam Hamid Kholidi (23), warga asal Banyuwangi, terduga pencuri mobil milik guru di Bululawang, Kabupaten Malang, Jawa Timur.

Selain mengamankan pelaku, polisi juga mengamankan mobil yang dicuri. Mobil tersebut langsung dikembalikan kepada pemiliknya.

Wakil Kepala Kepolisian Resor (Wakapolres) Malang, Kompol Wisnu S. Kuncoro mengatakan, pencurian kendaraan roda empat jenis Honda Jazz itu dilakukan oleh Agam Hamid Kholidi saat terparkir di depan sekolah pada awal Mei 2023.

Baca juga: Warga Tumpang Malang Jadi Korban Pembacokan, Polisi Buru Pelaku

"Mobil itu dicuri saat terparkir di depan sekolah. Mobil itu diambil dengan cara merusak kunci mobil dengan kunci palsu," kata Wisnu di Mapolres Malang, Selasa (23/5/2023).

Anang Wahyono (49), guru asal Wonosari yang merupakan pemilik mobil tersebut, mengatakan, kendaraannya itu dicuri oleh pelaku saat terparkir di depan sekolah. Saat itu, dirinya sedang mengajar di dalam kelas.

"Saat saya mengajar, tiba-tiba diberitahu oleh guru yang lain kalau mobil saya tidak ada di tempat parkir. Dari situlah saya tahu kalau mobilnya hilang dicuri. Terima kasih kepada kepolisian sudah membantu menemukan mobil saya yang hilang," katanya.

Baca juga: Dianggap Kurang Ramah Pejalan Kaki, Bakal Ada 3 Pelican Crossing di Kayutangan Malang

Tangkap 5 pelaku curanmor

Selain mengungkap pencurian mobil, polisi juga mengungkap kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) lainnya.

Total, ada 37 kasus pencurian yang diungkap jajaran Polres Malang dalam sepekan operasi Pekat Semeru 2023.

37 kasus pencurian kendaraan bermotor itu terjadi dalam kurun waktu 2022 dan 2023.

Halaman:


Terkini Lainnya

Maju Pilkada Surabaya Lagi, Eri Cahyadi-Armuji Daftar di DPC PKB

Maju Pilkada Surabaya Lagi, Eri Cahyadi-Armuji Daftar di DPC PKB

Surabaya
Luncurkan Ansor Go Green, Gus Addin Jauharuddin: 'Hablum Minal Alam'

Luncurkan Ansor Go Green, Gus Addin Jauharuddin: "Hablum Minal Alam"

Surabaya
Perjuangan Mbah Tono, Pemulung di Ponorogo yang Berangkat Haji Setelah 26 Tahun Menabung

Perjuangan Mbah Tono, Pemulung di Ponorogo yang Berangkat Haji Setelah 26 Tahun Menabung

Surabaya
Truk Elpiji Tabrak Sepeda Motor, Satu Keluarga Asal Ngawi Tewas di Lokasi

Truk Elpiji Tabrak Sepeda Motor, Satu Keluarga Asal Ngawi Tewas di Lokasi

Surabaya
Dugaan Mahasiswa UB Penerima KIP Kuliah Hedon, Kampus: Repot Jika Harus Menelusuri

Dugaan Mahasiswa UB Penerima KIP Kuliah Hedon, Kampus: Repot Jika Harus Menelusuri

Surabaya
Bus Wisata Angkut 25 Orang Terguling di Tanjakan, Sopir Diduga Tak Kuasai Medan

Bus Wisata Angkut 25 Orang Terguling di Tanjakan, Sopir Diduga Tak Kuasai Medan

Surabaya
Dominasi Perolehan Kursi DPRD Situbondo, PKB dan PPP Bisa Usung Calon Sendiri di Pilkada

Dominasi Perolehan Kursi DPRD Situbondo, PKB dan PPP Bisa Usung Calon Sendiri di Pilkada

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Surabaya
Kronologi Kecelakaan Truk Tangki di Jalur Jember-Banyuwangi, 1 Tewas dan Rumah Warga Rusak

Kronologi Kecelakaan Truk Tangki di Jalur Jember-Banyuwangi, 1 Tewas dan Rumah Warga Rusak

Surabaya
Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Surabaya
Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Surabaya
PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com