Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Bentar di Probolinggo: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kompas.com - 29/10/2022, 14:02 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pantai Bentar terletak di Desa Curahsawo, Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo, Jawa timur.

Pantai Bentar merupakan tempat wisata yag ramai dikunjungi wisatawan, baik hari biasa maupun hari libur.

Destinasi wisata ini sangat indah dan dapat memberikan sensasi yang berbeda dibandingkan tempat aktivitas keseharian.

Berikut ini adalah daya tarik, harga tiket, jam buka, dan rute Pantai Bentar.

Pantai Bentar

Daya Tarik Pantai Bentar

Pantai Bentar memiliki ombak yang relatif tenang dengan bentang pasir halus di kawasan yang cukup luas.

Berbagai pohon tumbuh disekitar pantai membuat suasana menjadi sejuk.

Di pantai ini juga terdapat jembatan kayu panjang yang terlihat unik, tempat ini sekaligus menjadi sarana rekreasi dan juga spot selfi.

Berbagai aktivitas dapat dilakukan di Pantai Bentar, seperti selfie, bermain air, menikmati wahana air (speedboat), camping, menikmati kulier di sekitar pantai, ataupun sekedar bersantai.

Pengunjung juga dapat menyewa perahu untuk menikmati keindahan pantai.

Baca juga: Pantai Pasir Putih Situbondo di Situbondo, Daya Tarik dan Harga Tiket

Pantai Bentar memiliki pemandangan sunrise dan sunset yang menjadi buruan fotografer. Momen ini sayang dilewatkan jika Anda tengah berada di kawasan pantai ini.

Pengunjung dapat memilih melihat sunrise atau sunset maupun keduanya, jangan lupa untuk menyiapkan kamera.

Jika pengunjung membawa anak kecil tidak perlu kahwatir, area pantai menyediakan berbagai permainan untuk anak-anak.

Pantai Bentar, Probolinggo, Jawa Timur  Google Maps Pantai Bentar, Probolinggo, Jawa Timur

Harga Tiket Pantai Bentar

Untuk menikmati keindahan Pantai Bentar, pengunjung akan dikenai tarif tiket masuk sebesar Rp 5.000.

Fasilitas Pantai Bentar adalah restoran maupun warung di sekitar pantai, penginapan, dan toilet umum.

Baca juga: Wisata ke Pantai Duta Wisata Lampung, Beli Ikan Segar dari Nelayan

Jam Buka Pantai Bentar

Pantai Bentar mulai buka pukul 08.00 - 18.00 WIB. Pengunjung yang ingin menikmati tempat wisata ini dapat menyesuaikan dengan jam buka.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tak Pernah Bertemu, Pria di Lamongan Ajak Kenalan TikTok Menikah dan Tertipu Rp 24 Juta

Tak Pernah Bertemu, Pria di Lamongan Ajak Kenalan TikTok Menikah dan Tertipu Rp 24 Juta

Surabaya
Ratusan Warga Kumpulkan Uang untuk Antarkan Bupati Sidorjo Penuhi Panggilan KPK

Ratusan Warga Kumpulkan Uang untuk Antarkan Bupati Sidorjo Penuhi Panggilan KPK

Surabaya
Polisi di Kota Malang Tangkap Pelaku Eksibisionis

Polisi di Kota Malang Tangkap Pelaku Eksibisionis

Surabaya
Embarkasi Surabaya Berangkatkan 39.228 Calon Haji Tahun Ini

Embarkasi Surabaya Berangkatkan 39.228 Calon Haji Tahun Ini

Surabaya
PPDB 2024 di Kota Madiun Diperketat, Kadisdik: Tak Bisa Lagi Titip KK

PPDB 2024 di Kota Madiun Diperketat, Kadisdik: Tak Bisa Lagi Titip KK

Surabaya
Pilkada Jember, Calon Perseorangan Harus Penuhi Syarat Minimal Dapat 128.195 Dukungan

Pilkada Jember, Calon Perseorangan Harus Penuhi Syarat Minimal Dapat 128.195 Dukungan

Surabaya
Pria asal Bekasi Ditangkap Polisi karena Ancam Sebarkan Konten Pornografi Pacarnya di Bawah Umur asal Malang

Pria asal Bekasi Ditangkap Polisi karena Ancam Sebarkan Konten Pornografi Pacarnya di Bawah Umur asal Malang

Surabaya
Pilkada Kabupaten Sumenep, Calon Perseorangan Harus Kantongi 65.786 Dukungan

Pilkada Kabupaten Sumenep, Calon Perseorangan Harus Kantongi 65.786 Dukungan

Surabaya
Ayah, Ibu, dan Anak Tewas Ditabrak Truk di Bojonegoro, Polisi: Sopir Mabuk Miras

Ayah, Ibu, dan Anak Tewas Ditabrak Truk di Bojonegoro, Polisi: Sopir Mabuk Miras

Surabaya
Pengendara Motor di Gresik Tewas Usai Tabrak Truk Parkir Pinggir Jalan

Pengendara Motor di Gresik Tewas Usai Tabrak Truk Parkir Pinggir Jalan

Surabaya
Pilkada Jember, Bupati dan Wakil Ketua DPRD Berebut Rekomendasi Nasdem

Pilkada Jember, Bupati dan Wakil Ketua DPRD Berebut Rekomendasi Nasdem

Surabaya
2 Pemuda di Surabaya Perkosa Anak di Bawah Umur Usai Tenggak Miras

2 Pemuda di Surabaya Perkosa Anak di Bawah Umur Usai Tenggak Miras

Surabaya
Pemkab Lumajang Akan Gabungkan Penambang Legal dan Ilegal

Pemkab Lumajang Akan Gabungkan Penambang Legal dan Ilegal

Surabaya
Mantan Bupati Sampang Dilaporkan ke Polisi soal Dugaan Jual Beli Suara

Mantan Bupati Sampang Dilaporkan ke Polisi soal Dugaan Jual Beli Suara

Surabaya
Kronologi Perundungan Siswi SD yang Berujung Kematian di Lamongan

Kronologi Perundungan Siswi SD yang Berujung Kematian di Lamongan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com