Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

25 SMA Terbaik di Jawa Timur Berdasar Nilai UTBK 2022, Ada Ranking 2 Nasional

Kompas.com - 27/08/2022, 17:36 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - SMA Katolik St.Louis 1 Kota Surabaya menjadi peringkat pertama SMA terbaik di Jawa Timur tahun 2022 sekaligus peringkat kedua nasional.

Hal tersebut seperti dirilis oleh Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) dalam Top 1000 Sekolah dari hasil rerata nilai UTBK 2022.

Baca juga: 25 SMA Terbaik di DI Yogyakarta Berdasar Nilai UTBK 2022, Sekolahmu Ranking Berapa?

Peringkat tersebut diambil dari total 23.65 SMA peserta UTBK 2022 dengan nilai rerata tertinggi di Indonesia.

Pada laman https://top-1000-sekolah.ltmpt.ac.id/, masyarakat dapat melihat peringkat sekolah, termasuk SMA terbaik di Jawa Timur.

Baca juga: 10 SMA Terbaik di Kota Bandung Tahun 2022 Versi LTMPT, Berdasarkan Nilai UTBK

Sebagai catatan, pemeringkatan SMA terbaik ini hanyalah sebagian cara untuk memberi gambaran rangking nasional mengingat tidak semua siswa mengikuti UTBK 2022 tersebut.

Baca juga: 25 SMA Terbaik di Jawa Tengah Berdasar Nilai UTBK 2022, Ranking 1 dari Boyolali

Lebih lanjut, berikut adalah daftar 25 SMA terbaik di Jawa Timur berdasarkan nilai UTBK 2022.

1. SMA Katolik St.Louis 1 Kota Surabaya

Nilai total rata-rata UTBK 2022: 641,482
Ranking nasional: 2

2. MAN 2 Kota Malang

Nilai total rata-rata UTBK 2022: 617,605
Ranking nasional: 19

3. MAN Insan Cendekia Pasuruan

Nilai total rata-rata UTBK 2022: 600,516
Ranking nasional: 40

4. SMAN 5 Surabaya

Nilai total rata-rata UTBK 2022: 595,634
Ranking nasional: 48

5. SMAS K Kolese St Yusup Kota Malang

Nilai total rata-rata UTBK 2022: 589,501
Ranking nasional: 63

6. SMAN 1 Kota Malang

Nilai total rata-rata UTBK 2022: 579,576
Ranking nasional: 104

7. SMA Negeri 2 Jombang

Nilai total rata-rata UTBK 2022: 576,122
Ranking nasional: 113

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Surabaya
Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Surabaya
Remaja di Tuban Gemar Lecehkan Payudara di Jalanan untuk Fantasi Seks

Remaja di Tuban Gemar Lecehkan Payudara di Jalanan untuk Fantasi Seks

Surabaya
Perempuan di Surabaya Tertabrak Kereta Usai Kunjungi Tetangga

Perempuan di Surabaya Tertabrak Kereta Usai Kunjungi Tetangga

Surabaya
Teten Masduki Dorong PLUT di Seluruh Indonesia Lebih Produktif

Teten Masduki Dorong PLUT di Seluruh Indonesia Lebih Produktif

Surabaya
Sepeda Motor Korban Tawuran hingga Tewas di Surabaya Hilang

Sepeda Motor Korban Tawuran hingga Tewas di Surabaya Hilang

Surabaya
Kecelakaan Lalu Lintas, Pengendara Motor di Bojonegoro Tewas Tertimpa Truk Boks

Kecelakaan Lalu Lintas, Pengendara Motor di Bojonegoro Tewas Tertimpa Truk Boks

Surabaya
Pengusaha Warung Madura Protes Imbauan Kemenkop-UKM soal Jam Operasional: Jangan Matikan Usaha Kami

Pengusaha Warung Madura Protes Imbauan Kemenkop-UKM soal Jam Operasional: Jangan Matikan Usaha Kami

Surabaya
Aksi Pengeroyokan Terjadi di Kota Malang, Motifnya Tak Jelas

Aksi Pengeroyokan Terjadi di Kota Malang, Motifnya Tak Jelas

Surabaya
Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal, Anjing Peliharaannya Setia Menjaga

Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal, Anjing Peliharaannya Setia Menjaga

Surabaya
Polemik Imbauan Jam Operasional Warung Madura, Sosiolog Universitas Trunojoyo: Tidak Adil

Polemik Imbauan Jam Operasional Warung Madura, Sosiolog Universitas Trunojoyo: Tidak Adil

Surabaya
Mahasiswa di Kota Malang Curi Laptop dan HP Milik Teman Kontrakannya

Mahasiswa di Kota Malang Curi Laptop dan HP Milik Teman Kontrakannya

Surabaya
Gembiranya Warga Tulungagung Usai Timnas Menang dari Korsel, Ceburkan Diri ke Kolam

Gembiranya Warga Tulungagung Usai Timnas Menang dari Korsel, Ceburkan Diri ke Kolam

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com