Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Pak RW Menikahi Cinta Pertamanya di Usia 61 Tahun...

Kompas.com - 22/02/2022, 11:11 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Irwandi Andi (61), warga Kelurahana Kota Lama, Kota Malang, Jawa Timur menikahi cinta pertamanya, Nur Aini (48). Untuk menikahi cinta pertamanya, Irwandi menunggu selama 32 tahun.

Setelah terpisah selama 32 tahun, akhirnya mereka menikah pada 14 Agustus 2022. Video pernikahan mereka sempat viral di media sosial TikTok.

Dalam unggahan tersebut tertulis: puluhan tahun berpisah akhirnya berjodoh dengan cinta pertamanya di usia 61 tahun.

Baca juga: 32 Tahun Menanti, Lelaki di Malang Nikahi Cinta Pertamanya di Usia 61 Tahun

Seorang Ketua RW

Andi adalah seorang pensiunan guru Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kota Malang.

Ia terakhir bertugas sebagai Kepala Sekolah pada tahun 2021. Saat ini ia menjabat Ketua RW di lokasi ia tinggal.

Sementara Aini, yang telah menjadi istrinya sehari-hari mengajar sebagai guru TK.

Dari jabatannya sebagai Ketua RW, Andi tahu jika suami Aini meninggal dunia.  Saat itu Aini menemui Andi yang kebetulan menjabat Ketua RW untuk mengurus surat administrasi.

"Saya menikah siri waktu itu, karena waktu itu wanita yang sempat saya nikahi kondisinya parah dengan anak yang ditinggal suaminya sebelumnya, tapi enggak lama beberapa bulan kemudian saya ditinggal ketika mau nikah resmi, ya anaknya umur 8 tahun ikut saya sekarang," ujarnya saat ditemui, Senin (21/2/2022).

Baca juga: Depresi Setelah Ditinggal Pacar Menikah, Pria di Banyuasin Dipasung oleh Keluarganya, Ini Kisahnya

Pernah sama-sama menikah

ilustrasi menikahPEXELS/NATASHA FERNANDEZ ilustrasi menikah
Andi bercerita ia pernah mengajar di SDN Kota Lama 6 yang saat ini menjadi SDN Kota Lama 10.

Ia kemudian pindah ke SDN Kota Lama 11 dan dipromosikan menjadi Kepala Sekolah d SDN 5 Mergosono 5 hingga ia pensiun.

Pria 61 tahun itu pun bercerita awal saat itu bertemu dengan Aini.

Saat itu Andi yang asli daerah Nongkojajar, Pasuruan kerap main ke rumah Aini yang ada di Kota Malang sekitar tahun 1990-an.

Baca juga: Geram Suami Menikah Lagi, Istri di Bintan Lapor Polisi, Pelaku Ditangkap Saat Resepsi, Ini Ceritanya

Kala itu Andi sedang menempuh pendidikan di salah satu perguruan tinggi di Kota Malang.

"Saya kenal Bu Aini ini sejak dia masih SMP, kemudian saya tinggal karena pekerjaan sambil kuliah di IKIP PGRI, kemudian lanjut S2 di STIE," katanya.

Hingga suatu hari Andi mendengar jika perempuan pujannya telah menikah dan memiliki suami.

Andi pun juga menikah siri dengan seorang ibu tunggal yang memiliki satu anak.

"Saya menikah siri waktu itu, karena waktu itu wanita yang sempat saya nikahi kondisinya parah dengan anak yang ditinggal suaminya sebelumnya, tapi enggak lama beberapa bulan kemudian saya ditinggal ketika mau nikah resmi, ya anaknya umur 8 tahun ikut saya," kata dia.

Baca juga: Baru Setahun Menikah, Bripda Febriyan Tewas Saat Ritual di Pantai Payangan, Sempat Pamit ke Istri

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Surabaya
Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Surabaya
PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

Surabaya
Kecelakaan Beruntun di Jalur Jember-Banyuwangi, Truk Tabrak Pemotor hingga Tewas

Kecelakaan Beruntun di Jalur Jember-Banyuwangi, Truk Tabrak Pemotor hingga Tewas

Surabaya
Tolak Posisi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Khofifah Pilih Maju Pilkada Jatim 2024

Tolak Posisi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Khofifah Pilih Maju Pilkada Jatim 2024

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Surabaya
Pentingnya Peran Guru dalam Menjaga Toleransi Antarumat Beragama

Pentingnya Peran Guru dalam Menjaga Toleransi Antarumat Beragama

Surabaya
Unesa Tawarkan Beasiswa S2 dan Posisi Dosen ke Marselino Ferdinan Usai Tampil Bagus di Timnas U-23

Unesa Tawarkan Beasiswa S2 dan Posisi Dosen ke Marselino Ferdinan Usai Tampil Bagus di Timnas U-23

Surabaya
Manajer Koperasi Diadili karena Gelapkan Uang Nasabah Rp 14 M di Banyuwangi

Manajer Koperasi Diadili karena Gelapkan Uang Nasabah Rp 14 M di Banyuwangi

Surabaya
Pria di Gresik Ditangkap Polisi atas Dugaan Pencabulan 2 Anak Tiri

Pria di Gresik Ditangkap Polisi atas Dugaan Pencabulan 2 Anak Tiri

Surabaya
Ramai Hajatan Pernikahan di Sidoarjo, Tamu Undangan Diberi Kasur Lipat

Ramai Hajatan Pernikahan di Sidoarjo, Tamu Undangan Diberi Kasur Lipat

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com