Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seorang Pria Dilumuri Kotoran Sapi di Balai Desa, Bupati Gresik Turun Tangan

Kompas.com - 03/02/2022, 05:15 WIB
Hamzah Arfah,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

 

Respons Bupati Gresik

Permasalahan yang terjadi di Desa Sumurber, membuat Bupati Gresik Fandi Akhmad Yani menyempatkan diri untuk hadir di Balai Desa Sumurber bersama perwakilan dari pihak kepolisian, TNI dan unsur terkait lainnya.

Kehadiran bupati adalah untuk meredam amarah warga, sekaligus membahas penanganan kasus yang terjadi.

"Saya minta kepada warga semuanya untuk sabar dan tidak terpancing emosi. Saya sudah menerima masukan ini, dan saya akan koordinasikan dengan aparat kepolisian serta TNI," tutur Yani, sapaan Fandi Akhmad Yani di hadapan warga.

Baca juga: 4 Warga Gresik Positif Covid-19 Varian Omicron, Tak Punya Riwayat Perjalanan ke Luar Negeri

Yani juga memaklumi kemarahan warga, lantaran Suhud seringkali melempari Balai Desa Sumurber dengan kotoran sapi.

Namun Yani juga berharap dan meminta kepada warga, untuk dapat menahan emosi serta menjaga ketentraman desa.

"Apalagi sebentar lagi di sini juga akan ada Pemilihan Kepala Desa. Saya akan coba supaya kasus ini berakhir dengan mediasi, dan saya berharap semua warga dapat kompak, rukun, kondusif dengan menjaga keamanan serta ketentraman," kata Yani. 

Penjelasan polisi

Kapolsek Panceng AKP Didik Hariyanto mengatakan, sebelum warga Desa Sumurber mendatangi kantornya, memang ada tiga orang warga desa setempat yang dimintai keterangan.

Ketiganya dimintai keterangan, usai Suhud membuat laporan jika dirinya telah dilumuri kotoran sapi.

"Tapi sekarang sudah pelimpahan, sudah ditangani oleh Polres," kata Didik.

Sementara Kasatreskrim Polres Gresik Iptu Wahyu Rizki, saat dikonfirmasi membenarkan, kasus tersebut sudah ditangani oleh pihaknya, dari yang sebelumnya dilaporkan kepada jajaran Polsek Panceng.

"Laporan di Polsek Panceng, kami tarik ke Polres. Belum lama ini," tutur Wahyu.

Terlepas dari video dan kasus yang terjadi saat ini, sebelumnya Suhud juga sempat ditetapkan sebagai tersangka oleh Polres Gresik pada 2016 lalu.

Saat itu, Suhud ditetapkan tersangka dalam kasus pelemparan Mapolsek Panceng dengan kotoran sapi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Surabaya, DPC PKB Akan Kirim Surat ke DPP supaya Merekomendasi Eri-Armuji

Pilkada Surabaya, DPC PKB Akan Kirim Surat ke DPP supaya Merekomendasi Eri-Armuji

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Cak Imin Menyambut Baik jika Khofifah Daftar Pilkada Jatim lewat PKB

Cak Imin Menyambut Baik jika Khofifah Daftar Pilkada Jatim lewat PKB

Surabaya
Maju Pilkada Surabaya Lagi, Eri Cahyadi-Armuji Daftar di DPC PKB

Maju Pilkada Surabaya Lagi, Eri Cahyadi-Armuji Daftar di DPC PKB

Surabaya
Luncurkan Ansor Go Green, Gus Addin Jauharuddin: 'Hablum Minal Alam'

Luncurkan Ansor Go Green, Gus Addin Jauharuddin: "Hablum Minal Alam"

Surabaya
Perjuangan Mbah Tono, Pemulung di Ponorogo yang Berangkat Haji Setelah 26 Tahun Menabung

Perjuangan Mbah Tono, Pemulung di Ponorogo yang Berangkat Haji Setelah 26 Tahun Menabung

Surabaya
Truk Elpiji Tabrak Sepeda Motor, Satu Keluarga Asal Ngawi Tewas di Lokasi

Truk Elpiji Tabrak Sepeda Motor, Satu Keluarga Asal Ngawi Tewas di Lokasi

Surabaya
Dugaan Mahasiswa UB Penerima KIP Kuliah Hedon, Kampus: Repot Jika Harus Menelusuri

Dugaan Mahasiswa UB Penerima KIP Kuliah Hedon, Kampus: Repot Jika Harus Menelusuri

Surabaya
Bus Wisata Angkut 25 Orang Terguling di Tanjakan, Sopir Diduga Tak Kuasai Medan

Bus Wisata Angkut 25 Orang Terguling di Tanjakan, Sopir Diduga Tak Kuasai Medan

Surabaya
Dominasi Perolehan Kursi DPRD Situbondo, PKB dan PPP Bisa Usung Calon Sendiri di Pilkada

Dominasi Perolehan Kursi DPRD Situbondo, PKB dan PPP Bisa Usung Calon Sendiri di Pilkada

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Surabaya
Kronologi Kecelakaan Truk Tangki di Jalur Jember-Banyuwangi, 1 Tewas dan Rumah Warga Rusak

Kronologi Kecelakaan Truk Tangki di Jalur Jember-Banyuwangi, 1 Tewas dan Rumah Warga Rusak

Surabaya
Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com