Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

69,9 Ha Hutan Gunung ArgopuroTerbakar, Petugas Padamkan Api dengan Alat Seadanya

Kompas.com - 27/10/2023, 18:32 WIB
Ridho Abdullah Akbar,
Farid Assifa

Tim Redaksi

SITUBONDO, KOMPAS.com - Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Gunung Argopuro tercatat 69,9 hektare.

Peristiwa kebakaran tersebut sudah berlangsung selama sebulan terakhir yang mengakibatkan wisata pendakian ditutup dengan batas waktu yang tidak ditentukan.

Kepala Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Jawa Timur Nur Patria Kurniawan menyatakan kebakaran di Gunung Argopuro sangat membahayakan pendakian. Sehingga sejak Jumat (27/10/2023) resmi ditutup sementara.

Baca juga: Jalur Pendakian Gunung Argopuro Ditutup Sementara Imbas Kebakaran Hutan

"Pemadaman masih terus dilakukan, untuk petugas dari kami ada 6 orang dan tentu dibantu oleh relawan dan masyarakat juga," kata Nur Patria Jumat (27/10/2023).

Menurutnya, kebakaran di Gunung Argopuro terdeteksi juga berada wilayah Baderan, Kecamatan Sumbermalang, Kabupaten Situbondo.

Setelah itu terus naik ke Sabana Cikasur, Sabana Cisentor, Sabana Lonceng dan hutan sekitar Danau Taman Hidup, Kabupaten Probolinggo.

"Sejauh ini karhutla terdata ada 69,9 hektar, kemungkinan datanya nambah," terangnya.

Kelaksana BPBD Situbondo Sruwi Hartanto menyatakan untuk anggotanya yang datang ke lokasi sebanyak 3 orang. Ditambah anggota koramil dan polsek untuk meninjau lokasi di daerah Sabana Cikasur.

"Untuk petugas ada yang dari BPBD, Koramil, Polsek Sumber Malang, dan relawan," katanya.

Dia juga menyatakan petugas menuju ke lokasi membawa peralatan seadanya seperti jet shoter dan kayu untuk memukul-mukul api. Hal tersebut karena kondisi medan yang sangat terjal dan sulit dijangkau, sehingga mobil damkar tidak bisa ke lokasi.

"Peralatan kami bawa seadanya karena kondisi medan yang sulit dijangkau," katanya.

Sruwi Hartanto juga mengirim rekaman petugas ketika memadamkan api di Sabana Cikasur.

Baca juga: Kebakaran di Lereng Gunung Argopuro Akhirnya Padam, Petugas Antisipasi Karhutla Susulan

 

Dalam video berdurasi 1 menit tersebut petugas kesulitan mematikan api karena bahan rumput kering yang terbakar sangat cepat hangus.

"Dalam hitungan detik Cikasur ludes, habis, pakai jet shoter tidak mampu, apinya sangat besar, sekarang api menuju Sabana Cisentor, kok tidak ada hujan ini," ucap petugas di lapangan dalam video dokumentasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Remaja di Surabaya Tewas Diduga Dikeroyok dalam Tawuran, Ibu: Demi Allah Saya Tidak Rida

Remaja di Surabaya Tewas Diduga Dikeroyok dalam Tawuran, Ibu: Demi Allah Saya Tidak Rida

Surabaya
Rombongan Harley-Davidson Kecelakaan di Probolinggo, Suami Istri Tewas

Rombongan Harley-Davidson Kecelakaan di Probolinggo, Suami Istri Tewas

Surabaya
Gadis 17 Tahun Diperkosa 2 Pemuda Saat Berwisata di Pulau Merah Banyuwangi

Gadis 17 Tahun Diperkosa 2 Pemuda Saat Berwisata di Pulau Merah Banyuwangi

Surabaya
Suami yang Bunuh Istrinya di Tuban Tewas usai Serahkan Diri ke Polisi

Suami yang Bunuh Istrinya di Tuban Tewas usai Serahkan Diri ke Polisi

Surabaya
Kiai Zubair Muntashor, Cicit Syaikhona Kholil Bangkalan, Wafat

Kiai Zubair Muntashor, Cicit Syaikhona Kholil Bangkalan, Wafat

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Surabaya
Remaja Hanyut Bersama Motor, Jasad Ditemukan 30 Km dari Titik Kejadian

Remaja Hanyut Bersama Motor, Jasad Ditemukan 30 Km dari Titik Kejadian

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Gempa Garut M 6.5, Guncangan Terasa Kuat di Trenggalek

Gempa Garut M 6.5, Guncangan Terasa Kuat di Trenggalek

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Surabaya
Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com