Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Video Asusila Sepasang Muda-Mudi di Warung Jalur Wisata Sarangan, Polisi Lakukan Penyelidikan

Kompas.com - 30/12/2022, 13:18 WIB
Sukoco,
Andi Hartik

Tim Redaksi

MAGETAN, KOMPAS.com – Polisi sedang menyelidiki beredarnya video viral sepasang muda-mudi yang tengah berbuat asusila. Video berdurasi 24 detik itu diduga diambil di sebuah warung di Jalan Tembus Sarangan-Tawangmangu, Kecamatan Plaosan, Kabupaten Magetan, Jawa Timur.

"Dari kami masih proses penyelidikan dan pendalaman, setidaknya lokasi tersebut. Kami sudah menurunakn anggota untuk melakuakn pengecekan biar lebih akurat,” ujar Kapolsek Plaosan AKP Joko Yuwono saat ditemui di Polsek Plaosan, Jumat (30/12/2022).

Joko Yuwono menambahkan, pihaknya masih melakukan pendalaman terkait kebenaran lokasi pasangan yang berbuat mesum tersebut. Sampai saat, ia mengaku belum mendapat laporan terkait beredarnya video asusila tersebut.

Baca juga: Bangkai Bus Wisata yang Terjun ke Jurang di Magetan Dievakuasi, 2 Alat Berat Dikerahkan

“Sampai saat ini belum ada laporan dari pihak yang berkepentingan atau selaku korban,” imbuhnya.

Seorang pedagang di jalan tembus Sarangan–Tawangmangu, Saeran mengaku, warung yang diduga sebagai lokasi perbuatan asusila tersebut jarang buka. Warung tersebut merupakan warung di pinggir jalan yang menyediakan menu kopi dan makanan ringan. Namun, pemilik warung jarang membuka warung tersebut.

Baca juga: Medan Curam, Bus yang Terjun ke Jurang 30 Meter dan Tewaskan 7 Orang di Magetan, Belum Berhasil Dievakuasi

"Sudah lama tutup itu, ya itu warung kopi. Biasanya hari Minggu buku, tapi sudah lama tutup,”  katanya.

Sebuah video yang merekam pasangan muda-mudi berbuat asusila viral di media sosial. Video itu diduga diambil di warung yang berada di jalan tembus Sarangan–Tawangmangu, Magetan, Jawa Timur.

Video berdurasi 24 detik tersebut memperlihatkan kondisi warung bercat merah muda yang tutup dan sepi. Seseorang yang merekam warung tersebut kemudian berjalan menuju bagian belakang warung yang memperlihatkan dua orang yang sedang berbuat asusila di antara bangku warung.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Titik Rawan Macet 38 Kabupaten Kota di Jatim 2024 Versi Polda

Titik Rawan Macet 38 Kabupaten Kota di Jatim 2024 Versi Polda

Surabaya
Pemkab Banyuwangi Sidak Pasar dan RPH Pastikan Daging Aman Dikonsumsi

Pemkab Banyuwangi Sidak Pasar dan RPH Pastikan Daging Aman Dikonsumsi

Surabaya
Jelang Mudik Lebaran 2024, PLN Malang Siagakan SPKLU untuk Kendaraan Listrik

Jelang Mudik Lebaran 2024, PLN Malang Siagakan SPKLU untuk Kendaraan Listrik

Surabaya
Dua Truk Tabrakan di Gresik dan Menyebabkan 3 Orang Terluka

Dua Truk Tabrakan di Gresik dan Menyebabkan 3 Orang Terluka

Surabaya
Harga Daging Ayam di Sumenep Rp 48.000 Per Kg, Warga Kurangi Pembelian

Harga Daging Ayam di Sumenep Rp 48.000 Per Kg, Warga Kurangi Pembelian

Surabaya
Jalur Piket Nol Tetap Buka Saat Mudik Lebaran, Diberlakukan Sistem Buka Tutup

Jalur Piket Nol Tetap Buka Saat Mudik Lebaran, Diberlakukan Sistem Buka Tutup

Surabaya
Oknum Perwira Polisi di Banyuwangi Positif Narkoba

Oknum Perwira Polisi di Banyuwangi Positif Narkoba

Surabaya
Remaja di Ponorogo Produksi Petasan untuk Diledakkan Saat Lebaran

Remaja di Ponorogo Produksi Petasan untuk Diledakkan Saat Lebaran

Surabaya
Perampok Bersenjata Api Sasar Agen BRILink di Lamongan

Perampok Bersenjata Api Sasar Agen BRILink di Lamongan

Surabaya
Truk Boks Tabrak Avanza di Madiun, 1 Penumpang Meninggal, 4 Orang Terluka

Truk Boks Tabrak Avanza di Madiun, 1 Penumpang Meninggal, 4 Orang Terluka

Surabaya
Santri ABH Penganiaya Santri Lain di Kediri Divonis 6 Tahun 6 Bulan Penjara

Santri ABH Penganiaya Santri Lain di Kediri Divonis 6 Tahun 6 Bulan Penjara

Surabaya
445 PPPK Pamekasan Joget Pakai Lagu Kampanye Prabowo, Pj Bupati Minta Maaf

445 PPPK Pamekasan Joget Pakai Lagu Kampanye Prabowo, Pj Bupati Minta Maaf

Surabaya
Pemudik Melahirkan di Dalam Bus Mila di Exit Tol Madiun

Pemudik Melahirkan di Dalam Bus Mila di Exit Tol Madiun

Surabaya
Mengenal Kue Bolu Khas Magetan, Diburu Warga Saat Ramadhan dan Masih Jadi Menu Favorit Lebaran

Mengenal Kue Bolu Khas Magetan, Diburu Warga Saat Ramadhan dan Masih Jadi Menu Favorit Lebaran

Surabaya
Dinas KBPPPA Gresik dan Dinsos Jatim Beri Pendampingan Anak-anak Korban Gempa Bawean

Dinas KBPPPA Gresik dan Dinsos Jatim Beri Pendampingan Anak-anak Korban Gempa Bawean

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com