Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalan Utama Kota Banyuwangi Terendam Banjir, Arus Lalu Lintas Terganggu

Kompas.com - 17/10/2022, 11:07 WIB
Rizki Alfian Restiawan,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

BANYUWANGI, KOMPAS.com - Banjir membuat ruas jalan S. Parman yang merupakan jalur utama kota Banyuwangi, Jawa Timur tertutup.

Luapan air dari sungai membuat kendaraan tidak bisa melintas.

Baca juga: Longsor Kembali Landa Sukamade Banyuwangi, Warga Butuh Bantuan Sembako

Kendaraan dari arah Jember maupun dari arah Situbondo yang hendak melewati kawasan patung kuda Banyuwangi, harus memutar arah dan mencari jalur alternatif.

"Saya harus ngirim barang ke Bali. Ini diarahkan sama petugas, alternatif jalan lain," kata Santoso, salah satu sopir mobil barang yang melintas kepada Kompas.com, Senin (17/10/2022).

Baca juga: Bupati Banyuwangi Klaim Stok Makanan untuk Korban Longsor di Desa Sarongan Aman

Santoso yang berasal dari Jember itu mengaku berangkat Subuh dari rumahnya. Dia mengatakan, sepanjang perjalanan hujan deras mengguyur.

"Sepanjang perjalanan memang hujan, dan enggak tahu kalau di Banyuwangi ternyata banjir," ungkap Santoso.

Sementara itu, petugas saat ini masih terus melakukan upaya penanganan agar jalur tetap bisa dilewati meski menggunakan jalan alternatif.

"Saat ini masih penanganan di TKP, tepatnya di Jembatan Sungai Bagong," kata Kapolsek Banyuwangi AKP Kusmin, Senin (17/10/2022).

Baca juga: Longsor Kembali Landa Sukamade Banyuwangi, Warga Butuh Bantuan Sembako


Halaman:


Terkini Lainnya

Truk Boks Tabrak Avanza di Madiun, 1 Penumpang Meninggal, 4 Orang Terluka

Truk Boks Tabrak Avanza di Madiun, 1 Penumpang Meninggal, 4 Orang Terluka

Surabaya
Santri ABH Penganiaya Santri Lain di Kediri Divonis 6 Tahun 6 Bulan Penjara

Santri ABH Penganiaya Santri Lain di Kediri Divonis 6 Tahun 6 Bulan Penjara

Surabaya
445 PPPK Pamekasan Joget Pakai Lagu Kampanye Prabowo, Pj Bupati Minta Maaf

445 PPPK Pamekasan Joget Pakai Lagu Kampanye Prabowo, Pj Bupati Minta Maaf

Surabaya
Pemudik Melahirkan di Dalam Bus Mila di Exit Tol Madiun

Pemudik Melahirkan di Dalam Bus Mila di Exit Tol Madiun

Surabaya
Mengenal Kue Bolu Khas Magetan, Diburu Warga Saat Ramadhan dan Masih Jadi Menu Favorit Lebaran

Mengenal Kue Bolu Khas Magetan, Diburu Warga Saat Ramadhan dan Masih Jadi Menu Favorit Lebaran

Surabaya
Dinas KBPPPA Gresik dan Dinsos Jatim Beri Pendampingan Anak-anak Korban Gempa Bawean

Dinas KBPPPA Gresik dan Dinsos Jatim Beri Pendampingan Anak-anak Korban Gempa Bawean

Surabaya
TNI AL Sediakan Mudik Gratis Pakai Kapal Perang Berangkat dari Surabaya, Simak Syarat dan Ketentuannya

TNI AL Sediakan Mudik Gratis Pakai Kapal Perang Berangkat dari Surabaya, Simak Syarat dan Ketentuannya

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Surabaya
Kakek di Lumajang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Pohon Kopi

Kakek di Lumajang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Pohon Kopi

Surabaya
Cegah Konflik, Wakil Menteri ATR/BPN Serahkan Sertifikat Tanah Wakaf di Gresik

Cegah Konflik, Wakil Menteri ATR/BPN Serahkan Sertifikat Tanah Wakaf di Gresik

Surabaya
Penyidikan Sengketa Tanah yang Libatkan Nenek dan Keponakan di Pamekasan Ditangguhkan

Penyidikan Sengketa Tanah yang Libatkan Nenek dan Keponakan di Pamekasan Ditangguhkan

Surabaya
Kasus DBD di Probolinggo Capai 993 Orang, 12 Meninggal Dunia

Kasus DBD di Probolinggo Capai 993 Orang, 12 Meninggal Dunia

Surabaya
Pemkot Surabaya Segel 7 Tempat Hiburan yang Nekat Buka Saat Ramadhan

Pemkot Surabaya Segel 7 Tempat Hiburan yang Nekat Buka Saat Ramadhan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com