Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Nama Sungai di Jawa Timur

Kompas.com - 21/09/2022, 20:30 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Provinsi Jawa Timur dilewati oleh beberapa sungai, baik sungai besar maupun kecil.

Beberapa sungai bahkan memiliki sejarah panjang sebagai tempat berkembnagnya budaya dan peradabaan kerajaan-kerajaan besar di masa lalu.

Baca juga: Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Sungai Brantas Kota Malang

Sungai-sungai besar ini kini tetap menjadi tumpuan hidup bagi masyarakat di sekitarnya.

Berikut adalah daftar nama sungai di Jawa Timur dengan informasi lengkapnya.

Baca juga: Jelajah Sungai Bengawan Solo Naik Kapal Naga di Taman Sunan Jogo Kali Surakarta

1. Sungai Brantas

Sungai Brantas adalah sungai terpanjang kedua di Pulau Jawa, setelah Sungai Bengawan Solo.

Hulu sungai ini berada Desa Sumber Brantas, Kota Batu dengan mata air yang berasal dari Gunung Arjuno.

Sungai Brantas memiliki panjang sungai utama yaitu sekitar 320 kilometer, serta memiliki 39 anak sungai.

Sungai Brantas juga menjadi saksi sejarah berdirinya beberapa kerajaan seperti Kerajaan Majapahit, Kerajaan Medang, Kerajaan Kediri, dan Kerajaan Jenggala.

Baca juga: Wisata Perahu Kalimas Surabaya: Harga Tiket, Jam Operasional, dan Rute

2. Sungai Bengawan Solo

Sungai Bengawan Solo adalah sungai terbesar dan terpanjang kedua di Pulau Jawa, yang mengaliri dua provinsi yaitu Jawa Tengah dan Jawa Timur.

Sungai ini memiliki panjang sekitar 548,53 km dengan sekitar 2200 anak sungai.

Sungai Bengawan Solo memiliki dua buah hulu yaitu di Pegunungan Sewu, Wonogiri dan Ponorogo.

Sementara untuk menghindari sedimentasi di Pelabuhan Tanjung Perak, pada tahun 1880 di masa Pemerintahan Belanda muara Sungai Bengawan Solo dialihkan dari Selat Madura ke Ujung Pangkah, Gresik yang mengarah ke Laut Jawa.

3. Sungai Widas

Sungai Widas atau Kali Widas merupakan salah satu sungai di Jawa Timur yang bermuara di Sungai Brantas.

Hulu Sungai Widas berada di wilayah Pegunungan Kendeng, yaitu daerah Gunung Pandan.

4. Sungai Mas

Sungai Mas atau Kali Mas merupakan salah satu sungai di Jawa Timur yang bermuara di Selat Madura.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Museum Panji di Malang: Sejarah, Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Museum Panji di Malang: Sejarah, Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Surabaya
Respons Bobby Saat Disinggung soal Menantu Presiden Usai Terima Satyalancana

Respons Bobby Saat Disinggung soal Menantu Presiden Usai Terima Satyalancana

Surabaya
Beredar Pesan Bupati Lamongan Minta Uang, Diskominfo: Penipuan

Beredar Pesan Bupati Lamongan Minta Uang, Diskominfo: Penipuan

Surabaya
Jaksa Tuntut Penjara 4-5 Tahun untuk 16 Pelaku Pengeroyokan Santri hingga Tewas di Blitar

Jaksa Tuntut Penjara 4-5 Tahun untuk 16 Pelaku Pengeroyokan Santri hingga Tewas di Blitar

Surabaya
Pura-pura Sewa Kamar, Pelaku Curanmor Beraksi di Kos Kota Malang

Pura-pura Sewa Kamar, Pelaku Curanmor Beraksi di Kos Kota Malang

Surabaya
Terima Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha, Khofifah: untuk Warga Jatim

Terima Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha, Khofifah: untuk Warga Jatim

Surabaya
Terima Satyalancana, Bupati Banyuwangi Klaim Sudah Turunkan Kemiskinan

Terima Satyalancana, Bupati Banyuwangi Klaim Sudah Turunkan Kemiskinan

Surabaya
6 Pria Perampok Rumah Pegawai Koperasi di Malang Jadi Tersangka, 4 Ditangkap dan 2 Buron

6 Pria Perampok Rumah Pegawai Koperasi di Malang Jadi Tersangka, 4 Ditangkap dan 2 Buron

Surabaya
Dalam Sehari, Dua Rumah dan Satu Indekos di Kota Malang Kemasukan Ular

Dalam Sehari, Dua Rumah dan Satu Indekos di Kota Malang Kemasukan Ular

Surabaya
Ditanya soal Status Bupati Sidoarjo, Mendagri: Semua yang Tersangka Akan Dinonaktifkan

Ditanya soal Status Bupati Sidoarjo, Mendagri: Semua yang Tersangka Akan Dinonaktifkan

Surabaya
Mantan Wabup Bondowoso Ikut Penjaringan Calon Bupati Blitar melalui PDI-P

Mantan Wabup Bondowoso Ikut Penjaringan Calon Bupati Blitar melalui PDI-P

Surabaya
Mendagri: Mas Gibran Tak Dapat Satyalancana, tapi Penghargaan Lain

Mendagri: Mas Gibran Tak Dapat Satyalancana, tapi Penghargaan Lain

Surabaya
Banjir Lahar Semeru Kembali Menerjang, 11 Rumah Terdampak

Banjir Lahar Semeru Kembali Menerjang, 11 Rumah Terdampak

Surabaya
Usai Cekik Istrinya, Suami di Tuban Datangi Kantor Polisi dan Minta Izin Menginap

Usai Cekik Istrinya, Suami di Tuban Datangi Kantor Polisi dan Minta Izin Menginap

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com