Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Kuliner Legendaris Surabaya, Ada Rawon Kalkulator dan Rawon Setan

Kompas.com - 19/12/2022, 23:00 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Berlibur di Surabaya tak lengkap rasanya bila belum memanjakan lidah dengan berwisata kuliner.

Berbagai kuliner legendaris Surabaya siap menyambut wisatawan yang ingin merasakan makanan khas dari Kota Pahlawan.

Baca juga: Rujak Bulung, Kuliner Khas Bali Berbahan Rumput Laut

Sederet kuliner ini bahkan sudah lama dikenal dan cita rasanya tidak dapat ditemukan di tempat lain.

Dilansir dari Kompas.com dan sajiansedap.grid.id, berikut makanan khas Surabaya yang wajib untuk Anda coba.

Baca juga: Endog Abang, Kuliner Khas yang Hanya Muncul Tiga Kali Setahun

1. Rawon Kalkulator

Rawon memang menjadi salah satu makanan khas yang diburu wisatawan saat berkunjung ke Surabaya.

Namun warung rawon satu ini tidak hanya memiliki cita rasa yang nikmat, namun juga pramusaji yang punya kemampuan hitung yang cepat.

Rawon Kalkulator menjadi salah satu kuliner legendaris Surabaya yang telah berdiri sejak 1975.

Alamat: Sentra PKL Taman Bungkul, Jl. Raya Darmo, Darmo, Kec. Wonokromo, Kota surabaya

Jam buka: pukul 20.00 WIB sampai pukul 24.00 WIB.

Baca juga: 10 Oleh-oleh Khas Surabaya yang Tahan Lama, Tidak Hanya Lapis dan Spikoe

2. Sego Sambel Mak Yeye

Sebagai salah satu kuliner khas Surabaya, Sego Sambel Mak Yeye diketahui sudah berdiri sejak tahun 1982.

Digemari warga lokal hingga wisatawan, menu makanan di tempat ini hanyalah penyetan sederhana.

Pilihan lauk pauk juga cukup beragam, mulai dari tempe, tahu, telur, hingga ikan pari tentunya dengan sajian sambal yang khas.

Satu hal yang sudah pasti ditemui di Sego Sambel Mak Yeye, setiap pengunjung yang datang harus bersabar untuk mengantri panjang.

Alamat: Jalan Jagir Wonokromo Wetan Nomor 10, Jagir, Wonokromo, Surabaya.

Jam buka: pukul 21.00 WIB sampai habis.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Video Asisten Masinis KA Pandalungan Beri Minum Korban Kecelakaan yang Masih Terjebak di Mobil, Ini Penjelasan KAI

Video Asisten Masinis KA Pandalungan Beri Minum Korban Kecelakaan yang Masih Terjebak di Mobil, Ini Penjelasan KAI

Surabaya
Bertahun-tahun Pemkab Pamekasan Bayar Iuran JKN 500 Warga Meninggal

Bertahun-tahun Pemkab Pamekasan Bayar Iuran JKN 500 Warga Meninggal

Surabaya
2 WNA Pakistan Lakukan Penipuan Berkedok Donasi untuk Palestina di Blitar, Takmir dan Baznas Jadi Korban

2 WNA Pakistan Lakukan Penipuan Berkedok Donasi untuk Palestina di Blitar, Takmir dan Baznas Jadi Korban

Surabaya
Sempat Dihalangi, Mobil Rombongan Ponpes Tetap Terobos Perlintasan hingga Tertabrak Kereta

Sempat Dihalangi, Mobil Rombongan Ponpes Tetap Terobos Perlintasan hingga Tertabrak Kereta

Surabaya
Kadisdik Lamongan Sebut Insiden Siswi SD Jatuh dan Meninggal adalah Musibah, Bukan Perundungan

Kadisdik Lamongan Sebut Insiden Siswi SD Jatuh dan Meninggal adalah Musibah, Bukan Perundungan

Surabaya
Kades di Tulungagung Korupsi untuk Lunasi Utang Anak yang Gagal Nyaleg

Kades di Tulungagung Korupsi untuk Lunasi Utang Anak yang Gagal Nyaleg

Surabaya
Tertabrak KA Pandalungan di Pasuruan, 4 Orang Rombongan Ponpes Tewas

Tertabrak KA Pandalungan di Pasuruan, 4 Orang Rombongan Ponpes Tewas

Surabaya
Polda Jatim soal Tabrakan Maut KA Pandalungan Vs Mobil Rombongan Ponpes: Sopir Tak Perhatikan Kanan Kiri

Polda Jatim soal Tabrakan Maut KA Pandalungan Vs Mobil Rombongan Ponpes: Sopir Tak Perhatikan Kanan Kiri

Surabaya
Terangsang Kemolekan Tubuh, Ayah di Gresik Cabuli 2 Anak Tirinya

Terangsang Kemolekan Tubuh, Ayah di Gresik Cabuli 2 Anak Tirinya

Surabaya
Kesaksian Warga soal Tabrakan Maut KA Pandalungan Vs Mobil di Pasuruan

Kesaksian Warga soal Tabrakan Maut KA Pandalungan Vs Mobil di Pasuruan

Surabaya
Kronologi KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, Terseret Ratusan Meter dan 4 Tewas

Kronologi KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, Terseret Ratusan Meter dan 4 Tewas

Surabaya
Perempuan Muda Ditemukan Tewas di Bawah Jembatan Kota Malang, Diduga Bunuh Diri

Perempuan Muda Ditemukan Tewas di Bawah Jembatan Kota Malang, Diduga Bunuh Diri

Surabaya
Terdampak Kecelakaan di Pasuruan, Keberangkatan KA Pandalungan Terlambat 150 Menit

Terdampak Kecelakaan di Pasuruan, Keberangkatan KA Pandalungan Terlambat 150 Menit

Surabaya
Penyebar Hoaks ODGJ Dijual Ayahnya di Jember Dilaporkan ke Polisi

Penyebar Hoaks ODGJ Dijual Ayahnya di Jember Dilaporkan ke Polisi

Surabaya
5.400 Calon Haji Lansia Berangkat dari Surabaya, Jemaah Tertua 109 Tahun

5.400 Calon Haji Lansia Berangkat dari Surabaya, Jemaah Tertua 109 Tahun

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com