Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masa Kejayaan Kerajaaan Kahuripan dan Rajanya

Kompas.com - 22/01/2024, 22:39 WIB
Dini Daniswari

Editor

Raja Airlangga meringankan beban pajak rakyatnya yang kerap terkena musibah.

Dalam masa pemerintahannya, wilayahnya semakin luas hingga mencakup Jawa Timur, Bali, Madura, dan sebagian Jawa Tengah.

Kemajuan lainnya dalam bidang perdagangan, pertanian, seni, daa budaya.

Raja Airlangga dikenal sebagai penganut Hindu yang taat. Ia mendirikan banyak candi, seperti Candi Jawi, Candi Belahan, dan Candi Surawa.

Hubungan diplomatik dilakukan dengan mengirimkan utusan ke China, selain itu ia juga memperoleh pengakuan sebagai raja.

Baca juga: Raja Airlangga, Penguasa Tunggal Kerajaan Kahuripan

Raja Terkenal Kerajaan Kahuripan

Airlangga merupakan raja terkenal Kerajaan kahuripan dan menjadi satu-satunya raja kerajaan tersebut.

Prasasti Pamwatan menyebutkan bahwa menjelang akhir pemerintahannya, Raja Airlangga memindahkan ibu kota kerajaan ke Daha (Kediri).

Pada saat bersamaan, ia tengah menghadapi masalah suksesi kerajaan.

Dimana, Sanggramawijaya, putra mahkota, yang semestinya mewarisi takhta namun memilih menjadi petapa.

Kondisi tersebut kemudian memunculkan perebutan takhta di antara kedua putranya.

Pada tahun 1045, Raja Airlangga memutuskan membagi kerajaan untuk kedua putranya, yaitu Mapanji Garasakan dan Sri Samarawijaya.

Mapanji Garasakan mendapatkan Kerajaan Jenggala yang ibu kotanya di Kahuripan. Sedangkan, Sri Samarawijaya diberikan Kerajaan Panjalu atau Kediri yang berpusat di Daha.

Dengan proses pembagian kedua kerajaan tersebut, maka pemerintahan Kerajaan Kahuripan berakhir.

Penulis: Widya Lestari | Editor: Nibras Nada Nailufar

Sumber:

www.kompas.com dan intisari.grid.id

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Viral Penerima Beasiswa KIP Hedon, Mahasiswi Unej: Itu Ulah Oknum, Kami Dirugikan

Viral Penerima Beasiswa KIP Hedon, Mahasiswi Unej: Itu Ulah Oknum, Kami Dirugikan

Surabaya
3.228 Kasus TBC Ditemukan di Surabaya usai Periksa Kelompok Rentan

3.228 Kasus TBC Ditemukan di Surabaya usai Periksa Kelompok Rentan

Surabaya
Nelayan Bangkalan Tangkap Buaya Sepanjang 3 Meter

Nelayan Bangkalan Tangkap Buaya Sepanjang 3 Meter

Surabaya
Remaja Korban Ledakan Balon Udara di Ponorogo Meninggal dalam Perawatan

Remaja Korban Ledakan Balon Udara di Ponorogo Meninggal dalam Perawatan

Surabaya
Diah Pun Tak Pernah Pulang...

Diah Pun Tak Pernah Pulang...

Surabaya
'Flushing' 2 Bendungan di Blitar, Warga Diimbau Jauhi Sungai Brantas

"Flushing" 2 Bendungan di Blitar, Warga Diimbau Jauhi Sungai Brantas

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Di Stasiun Paron Ngawi, Sang Kakak Menunggu Diah yang Ternyata Telah Terbunuh..

Di Stasiun Paron Ngawi, Sang Kakak Menunggu Diah yang Ternyata Telah Terbunuh..

Surabaya
Mantan Bupati dan Anggota DPRD Jatim Ikuti Penjaringan Calon Bupati Blitar dari PDI-P

Mantan Bupati dan Anggota DPRD Jatim Ikuti Penjaringan Calon Bupati Blitar dari PDI-P

Surabaya
Pantai Ngantep di Malang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Pantai Ngantep di Malang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Surabaya
Polisi Tangkap Warga Madura yang Curi Kabel Milik PT Telkom di Jember

Polisi Tangkap Warga Madura yang Curi Kabel Milik PT Telkom di Jember

Surabaya
Pendaftaran Pilkada 2024 Jalur Independen di Kota Batu Sepi Peminat

Pendaftaran Pilkada 2024 Jalur Independen di Kota Batu Sepi Peminat

Surabaya
Gantikan Sang Ayah yang Meninggal, Syarifa Jadi Calon Haji Termuda Asal Lumajang

Gantikan Sang Ayah yang Meninggal, Syarifa Jadi Calon Haji Termuda Asal Lumajang

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com