Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi Vaksin Booster di Surabaya 27-29 April 2022 untuk Syarat Mudik Lebaran

Kompas.com - 26/04/2022, 18:07 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Warga Surabaya yang ingin melengkapi syarat mudik Lebaran masih bisa mengakses layanan vaksin booster di beberapa lokasi.

Vaksin booster atau vaksin dosis ketiga memang ditetapkan sebagai salah satu syarat mudik Lebaran tahun ini.

Baca juga: Beredar Informasi Guru Madrasah di Pamekasan Wajib Vaksin Booster supaya Tunjangan Cair, Kemenag: Tidak Benar

Vaksin booster menjadi dosis vaksin tambahan yang diberikan untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan mencegah infeksi virus Corona, terutama di musim mudik dengan mobilitas masyarakat yang sangat padat.

Baca juga: Kapolda Sumut Minta Penumpang dari Luar Negeri Difasilitasi Vaksin Booster di Bandara

Berikut adalah beberapa lokasi serta jadwal layanan vaksin booster di Surabaya jelang Lebaran 2022.

Baca juga: Jadwal dan Syarat Mudik Gratis di Jatim, Pemudik Harus Sudah Vaksin Booster

1. Gerai Vaksin TNI AU Soemitro
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan: 25-29 April 2022 pukul 08.45-11.00 WIB
Cara pendaftaran dengan datang langsung dengan kuota dibuka untuk 400 peserta per hari.

2. Vaksin Corner Pasar Kapasan
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan: 25-27 April 2022 pukul 09.00 WIB-selesai
Cara pendaftaran dengan datang langsung dan ditutup apabila kuota terpenuhi.

3. Puskesmas Dr.Soetomo
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan:
27 April 2022 pukul 08.00 WIB-selesai di Puskesmas Dr.Soetomo
28 April 2022 pukul 08.00 WIB-selesai di Balai RW 3 Kelurahan Keputran
Cara pendaftaran dengan datang langsung dan ditutup apabila kuota terpenuhi.

4. Serbuan Vaksin Pasar Turi Baru (LT. Ground)
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan: 27 April 2022 pukul 10.00 WIB-selesai
Cara pendaftaran dengan datang langsung dengan kuota dibuka untuk 200 peserta per hari.

5. Puskesmas Simolawang
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan: 27 April 2022 pukul 08.00 WIB-selesai
Cara pendaftaran dengan datang langsung dan ditutup apabila kuota terpenuh dan dilayani per 20 orang.

6. Vaksin Gratis Rotary Club (Lobby Hotel Dafam Pacific Caesar Surabaya)
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan: 27 April 2022 pukul 08.00 WIB-12.00 WIB
Cara pendaftaran dengan datang langsung dan ditutup apabila kuota terpenuhi.

7. PLK Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Dr.Sutomo
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan: 27 April 2022 pukul 10.00-12.00 WIB
Cara pendaftaran dengan datang langsung dan ditutup apabila kuota terpenuhi.

8. Puskesmas Bulak Banteng
Jenis vaksin: AstraZeneca
Jadwal layanan: 27 April 2022 pukul 08.00-12.00 WIB
Cara pendaftaran dengan datang langsung dan ditutup apabila kuota terpenuhi.

Sumber:
Instagram @sehatsurabayaku

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dugaan Mahasiswa UB Penerima KIP Kuliah Hedon, Kampus: Repot Jika Harus Menelusuri

Dugaan Mahasiswa UB Penerima KIP Kuliah Hedon, Kampus: Repot Jika Harus Menelusuri

Surabaya
Bus Wisata Angkut 25 Orang Terguling di Tanjakan, Sopir Diduga Tak Kuasai Medan

Bus Wisata Angkut 25 Orang Terguling di Tanjakan, Sopir Diduga Tak Kuasai Medan

Surabaya
Dominasi Perolehan Kursi DPRD Situbondo, PKB dan PPP Bisa Usung Calon Sendiri di Pilkada

Dominasi Perolehan Kursi DPRD Situbondo, PKB dan PPP Bisa Usung Calon Sendiri di Pilkada

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Surabaya
Kronologi Kecelakaan Truk Tangki di Jalur Jember-Banyuwangi, 1 Tewas dan Rumah Warga Rusak

Kronologi Kecelakaan Truk Tangki di Jalur Jember-Banyuwangi, 1 Tewas dan Rumah Warga Rusak

Surabaya
Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Pengedar Sabu Asal Lumajang Ditangkap Usai Bertransaksi di Depan Restoran Ayam Goreng

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Surabaya
Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Surabaya
PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

Surabaya
Kecelakaan Beruntun di Jalur Jember-Banyuwangi, Truk Tabrak Pemotor hingga Tewas

Kecelakaan Beruntun di Jalur Jember-Banyuwangi, Truk Tabrak Pemotor hingga Tewas

Surabaya
Tolak Posisi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Khofifah Pilih Maju Pilkada Jatim 2024

Tolak Posisi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Khofifah Pilih Maju Pilkada Jatim 2024

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com