Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bupati Lumajang Diadukan Pemilik Pangkalan Elpiji ke Polisi Terkait Postingan di Medsos

Kompas.com - 02/08/2023, 19:55 WIB
Miftahul Huda,
Krisiandi

Tim Redaksi

Menurut Mustaqim, sejauh ini hubungan antara Cak Thoriq, sapaan akrab Bupati Lumajang dengan Gus Mamak tampak seperti sahabat.

Sehingga, ia mengaku sempat terkejut ketika mendengar kabar bahwa Gus Mamak melaporkan Bupati Lumajang ke polisi.

"Selama ini yang saya tahu beliau berdua ini bersahabat baik, sehingga saya yakin masalah ini bisa diselesaikan dengan baik," pungkasnya.

Sampai berita ini ditulis, Kompas.com masih berupaya menghubungi Bupati Lumajang Thoriqul Haq.

Baca juga: Pemilik Pangkalan Elpiji Merasa Dirugikan Postingan Bupati Lumajang di Medsos, Minta Dihapus

Sebelumnya, Thoriq menyebutkan, tidak hanya sekali ini saja ia mengunggah aktivitasnya ke publik.

Selain itu, dalam video tersebut, Thoriq mengatakan, tidak pernah menyebutkan pihak-pihak tertentu secara personal. Namun, secara visual memang tampak lokasi pangkalan yang disidak itu.

"Saya memang biasa setiap kegiatan menyampaikan di sosial media saya, tidak hanya kegiatan satu ini tapi kegiatan banyak hal dan tidak ada menurut saya penyampaian yang secara personal itu menyebutkan pihak-pihak tertentu. Bahwa ada dokumen yang memang itu adalah sebuah video yang menggambarkan situasi ya saya kira itu ya namanya video yang penting menggambarkan situasi dan kondisi," jelasnya.

Video yang diunggah

Sebelumnya, Bupati Lumajang bersama Kapolres dan Dandim 0821 melakukan sidak ke sejumlah pangkalan elpiji menindak lanjuti adanya kelangkaan elpiji, Selasa (25/7/2023).

Pada hari yang sama, kegiatannya itu direkam dan diunggah ke beberapa media sosial pribadi milik Thoriq.

Dalam rekaman video berdurasi 4 menit 54 detik itu tampak Bupati dan rombongan menyidak salah satu pangkalan elpiji di Kecamatan Lumajang.

Pangkalan tersebut belakangan diketahui milik Ahmad Nur Huda.

Saat disidak, pangkalan dalam kondisi terkunci. Di dalam area pangkalan, Bupati juga berbincang dengan sopir truk yang hendak mengirimkan gas elpiji 3 kilogram ke pangkalan tersebut.

Di akun instagramnya, Thoriq menyebutkan bahwa pangkalan tersebut tidak representatif. 

Baca juga: Merasa Dirugikan, Pemilik Pangkalan Elpiji Minta Bupati Lumajang Hapus Postingan di Medsos

Kata polisi

Sementara itu, Kasat Reskrim Polres Lumajang AKP Dhedi Ardi Putra membenarkan adanya aduan yang masuk tentang konten video unggahan Bupati Lumajang itu.

Namun begitu, Dhedi tidak memberikan keterangan lebih lanjut mengenai langkah apa yang akan dilakukan polisi perihal aduan tersebut.

"Tadi surat pengaduannya diantar ke Sium (Seksi Umum)," jawab Dhedi singkat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Kasus Testis Hilang, Pria di Pasuruan Tegaskan Hanya Ada Persetujuan Operasi Laser Prostat

Kasus Testis Hilang, Pria di Pasuruan Tegaskan Hanya Ada Persetujuan Operasi Laser Prostat

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Menjelang Pilkada 2024, KPU Situbondo Pangkas Jumlah TPS 50 Persen

Menjelang Pilkada 2024, KPU Situbondo Pangkas Jumlah TPS 50 Persen

Surabaya
Sambut Program Makan Siang Gratis, 10.000 Hektar Lahan Kering Disulap Jadi Kawasan Terpadu Hortikultura

Sambut Program Makan Siang Gratis, 10.000 Hektar Lahan Kering Disulap Jadi Kawasan Terpadu Hortikultura

Surabaya
Dua Pejabat di DPRD Madiun Diperiksa terkait Kasus Korupsi Dana Aspirasi Rp 1,5 Miliar

Dua Pejabat di DPRD Madiun Diperiksa terkait Kasus Korupsi Dana Aspirasi Rp 1,5 Miliar

Surabaya
Pria di Pasuruan Protes Kehilangan 2 Testis Usai Operasi Prostat, RS Klaim Sesuai Prosedur

Pria di Pasuruan Protes Kehilangan 2 Testis Usai Operasi Prostat, RS Klaim Sesuai Prosedur

Surabaya
Satu Pasangan Jalur Independen Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang Tak Lolos Verifikasi

Satu Pasangan Jalur Independen Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang Tak Lolos Verifikasi

Surabaya
Kisah Wanita Kuli Panggul di Pasar Surabaya Bisa Berangkat Haji

Kisah Wanita Kuli Panggul di Pasar Surabaya Bisa Berangkat Haji

Surabaya
Wali Kota Eri Cahyadi Kembali Tegaskan Larangan Sekolah di Surabaya Study Tour ke Luar Daerah

Wali Kota Eri Cahyadi Kembali Tegaskan Larangan Sekolah di Surabaya Study Tour ke Luar Daerah

Surabaya
Sepeda Motor di Banyuwangi Terbakar setelah 'Ngangsu' BBM

Sepeda Motor di Banyuwangi Terbakar setelah "Ngangsu" BBM

Surabaya
Pemprov Jatim soal Pengosongan Rusunawa Gunungsari Surabaya: Penghuni Tak Mau Bayar Sewa

Pemprov Jatim soal Pengosongan Rusunawa Gunungsari Surabaya: Penghuni Tak Mau Bayar Sewa

Surabaya
Diusir dari Rusunawa Gunungsari Surabaya, Warga Terancam Tak Punya Tempat Tinggal

Diusir dari Rusunawa Gunungsari Surabaya, Warga Terancam Tak Punya Tempat Tinggal

Surabaya
Rumah Warga Trenggalek Ditaburi Kotoran Kambing, Bhabinkamtibmas Turun Tangan

Rumah Warga Trenggalek Ditaburi Kotoran Kambing, Bhabinkamtibmas Turun Tangan

Surabaya
Pantai Ngalur di Tulungagung: Daya Tarik, Lokasi, dan Rute

Pantai Ngalur di Tulungagung: Daya Tarik, Lokasi, dan Rute

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com