Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Slopeng di Sumenep: Daya Tarik, Harga Tiket, Jam Buka, dan Rute

Kompas.com - 12/06/2023, 23:36 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pantai Slopeng terletak di Jalan Raya Ambunten Km 17, Desa Samaan, Kecamatan Dasun, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur.

Kawasan Pantai Slopeng memiliki hamparan pantai yang luas sehingga pengunjung dapat melakukan banyak aktivitas di objek wisata ini.

Pantai Slopeng memiliki keindahan alam khas pantai yang dapat digunakan sebagai tempat bersantai.

Pantai Slopeng

Daya Tarik Pantai Slopeng

Hamparan pasir Pantai Slopeng membentang sepanjang enam kilometer dengan luas lahan sekitar tiga hektar.

Pasir Pantai Slopeng menjadi daya tarik tersendiri dengan warnanya yang putih kehitam-hitaman.

Suasana pantai sangat tenang dan nyaman untuk istirahat. Pohon kelapa yang melambai tertiup angin membuat suasana pantai semakin komplit.

Baca juga: Pesona Pasir Putih Pantai Jodoh

Ombak pantai cukup tenang, sehingga pengunjung dapat bermain air bersama keluarga maupun teman-teman.

Berbagai aktivitas wisata alam dapat dilakukan di Pantai Slopeng.

  • Berenang

Pengunjung dapat berenang di pinggir pantai, karena ombak pantai tidak terlalu besar.

  • Berburu sunset

Momen matahari tenggelam atau sunset sangat ditunggu di Pantai Slopeng.

Menjelang matahari tenggelam, langit di sekitar pantai akan berwarna oranye. Matahari secara perlahan akan tenggelam bak dimakan Laut Jawa.

  • Kuliner

Terdapat sejumlah warung yang menyediakan berbagai makanan dan minuman, seperti  mie rebus, pecel, mie ayam, rujak, soto, dan kelapa muda.

  • Berkuda di sepanjang pantai

Pengunjung dapat berkeliling pantai sambil menunggang kuda. Banyak kuda disewakan di tempat ini.

Harga Tiket Pantai Slopeng

Baca juga: Gili Labak: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pengunjung yang ingin menikmati Pantai Slopeng akan dikenakan tiket masuk sebesar Rp 5.000 per orang.

Tarif parkir kendaraan sebesar Rp 5.000 untuk sepeda motor dan Rp 10.000 untuk mobil.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kronologi Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Barang Muatan Ludes

Kronologi Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Barang Muatan Ludes

Surabaya
Bom Ikan Meledak di Pasuruan Jatim, Satu Orang Tewas

Bom Ikan Meledak di Pasuruan Jatim, Satu Orang Tewas

Surabaya
Siswa SMAN 2 Kota Batu Raih Medali Emas Kejuaraan Internasional Sepeda Downhill di Malaysia

Siswa SMAN 2 Kota Batu Raih Medali Emas Kejuaraan Internasional Sepeda Downhill di Malaysia

Surabaya
Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Paket dalam Boks Hangus

Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Paket dalam Boks Hangus

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Istri Meninggal Pasca Cabut Gigi Bungsu, Suami Bertekad Cari Keadilan

Istri Meninggal Pasca Cabut Gigi Bungsu, Suami Bertekad Cari Keadilan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Polisi di Situbondo Gagalkan Jual Beli 8,9 Ton Pupuk Subsidi

Polisi di Situbondo Gagalkan Jual Beli 8,9 Ton Pupuk Subsidi

Surabaya
Banjir Rob Terjang Belasan Rumah Warga di Situbondo

Banjir Rob Terjang Belasan Rumah Warga di Situbondo

Surabaya
70 Calon Haji di Embarkasi Surabaya Batal Berangkat Tahun 2024

70 Calon Haji di Embarkasi Surabaya Batal Berangkat Tahun 2024

Surabaya
Mahasiswa Mabuk Tabrak Petugas Kebersihan di Malang, Pelaku: Saya Minta Maaf

Mahasiswa Mabuk Tabrak Petugas Kebersihan di Malang, Pelaku: Saya Minta Maaf

Surabaya
Mahasiswa Mabuk Tabrak Petugas Kebersihan di Malang

Mahasiswa Mabuk Tabrak Petugas Kebersihan di Malang

Surabaya
Pria di Surabaya Ditemukan Bersimbah Darah, Polisi Lakukan Penyelidikan

Pria di Surabaya Ditemukan Bersimbah Darah, Polisi Lakukan Penyelidikan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com