Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sempat Dikira Hilang di Hutan, Anggota TNI di Trenggalek Ternyata Meninggalkan Tugas

Kompas.com - 11/06/2022, 11:40 WIB
Slamet Widodo,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

TRENGGALEK, KOMPAS.com – Salah satu anggota TNI yang tengah bertugas dalam program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) di Trenggalek, Jawa Timur, hilang.

Warga Kecamatan Kampak, Trenggalek, sempat geger dengan hilangnya anggota TNI itu. Namun belakangan terungkap, anggota TNI itu tidak hilang, tetapi meninggalkan tugas.

Baca juga: Polisi Ringkus Komplotan Spesialis Ganjal ATM di Trenggalek, Begini Modusnya

“Yang bersangkutan, tidak hilang tersesat. Namun meningalkan tugas,” kata Komandan Kodim 0806 Trenggalek Letkol Kav Peddy Adi Prasetyo melalui sambungan telepon, Jumat (10/6/2022).

Awalnya, anggota TNI berinisial Prada MR itu diduga hilang karena tersesat di hutan wilayah Kecamatan Kampak, Trenggalek.

Namun, setelah ditelusuri, Prada MR sempat terpantau di Kecamatan Pogalan.

"Terakhir terpantau di Pogalan jam 15.40 WIB. Jadi dia tidak hilang kecelakaan atau yang lain, dia meninggalkan tugas. Untuk pakaian masih di lokasi (TMMD)," kata PEddy.

Berdasarkan keterangan keluarga, kata Peddy, Prada MR sengaja meninggalkan tugas di lokasi program TMMD karena memiliki masalah pribadi.

"Kami tanyakan ke keluarganya, ternyata ada masalah pribadi," ujar Peddy.

Hilangnya Prada MR sempat menghebohkan masyarakat Kecamatan Kampak. Sejumlah warga sempat mencari dan menyisir aliran sungai di Kecamatan Kampak untuk mencari Prada MR.

Baca juga: Usai Membunuh Anggota TNI di Seluma Bengkulu, Pelaku Menyerahkan Diri

Prada MR dinyatakan hilang dan pencarian mulai dilakukan pada Rabu (8/6/2022). Semua perlengkapan seperti pakaian pribadi dan seragam milik Prada MR masih berada di lokasi TMMD.

Kabar mengenai hilangnya Prada MR juga sempat viral di media sosial.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Surabaya
Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Surabaya
Remaja di Tuban Gemar Lecehkan Payudara di Jalanan untuk Fantasi Seks

Remaja di Tuban Gemar Lecehkan Payudara di Jalanan untuk Fantasi Seks

Surabaya
Perempuan di Surabaya Tertabrak Kereta Usai Kunjungi Tetangga

Perempuan di Surabaya Tertabrak Kereta Usai Kunjungi Tetangga

Surabaya
Teten Masduki Dorong PLUT di Seluruh Indonesia Lebih Produktif

Teten Masduki Dorong PLUT di Seluruh Indonesia Lebih Produktif

Surabaya
Sepeda Motor Korban Tawuran hingga Tewas di Surabaya Hilang

Sepeda Motor Korban Tawuran hingga Tewas di Surabaya Hilang

Surabaya
Kecelakaan Lalu Lintas, Pengendara Motor di Bojonegoro Tewas Tertimpa Truk Boks

Kecelakaan Lalu Lintas, Pengendara Motor di Bojonegoro Tewas Tertimpa Truk Boks

Surabaya
Pengusaha Warung Madura Protes Imbauan Kemenkop-UKM soal Jam Operasional: Jangan Matikan Usaha Kami

Pengusaha Warung Madura Protes Imbauan Kemenkop-UKM soal Jam Operasional: Jangan Matikan Usaha Kami

Surabaya
Aksi Pengeroyokan Terjadi di Kota Malang, Motifnya Tak Jelas

Aksi Pengeroyokan Terjadi di Kota Malang, Motifnya Tak Jelas

Surabaya
Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal, Anjing Peliharaannya Setia Menjaga

Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal, Anjing Peliharaannya Setia Menjaga

Surabaya
Polemik Imbauan Jam Operasional Warung Madura, Sosiolog Universitas Trunojoyo: Tidak Adil

Polemik Imbauan Jam Operasional Warung Madura, Sosiolog Universitas Trunojoyo: Tidak Adil

Surabaya
Mahasiswa di Kota Malang Curi Laptop dan HP Milik Teman Kontrakannya

Mahasiswa di Kota Malang Curi Laptop dan HP Milik Teman Kontrakannya

Surabaya
Gembiranya Warga Tulungagung Usai Timnas Menang dari Korsel, Ceburkan Diri ke Kolam

Gembiranya Warga Tulungagung Usai Timnas Menang dari Korsel, Ceburkan Diri ke Kolam

Surabaya
Cerita Penghulu di Lumajang Seberangi Banjir Lahar Semeru demi Nikahkan Warga: Saya Doa Terus

Cerita Penghulu di Lumajang Seberangi Banjir Lahar Semeru demi Nikahkan Warga: Saya Doa Terus

Surabaya
Cekcok Urusan Cucu dan Arisan, Kakek 64 Tahun di Tuban Bunuh Istrinya lalu Coba Akhiri Hidup

Cekcok Urusan Cucu dan Arisan, Kakek 64 Tahun di Tuban Bunuh Istrinya lalu Coba Akhiri Hidup

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com