Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesan Bupati Malang Sanusi kepada ASN: Jangan Sampai Korupsi

Kompas.com - 19/11/2021, 18:29 WIB
Dheri Agriesta

Editor

Sumber Antara

KOMPAS.com - Bupati Malang M Sanusi mengingatkan aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Malang untuk menjaga integritas.

Pesan itu disampaikan Sanusi dalam pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan pimpinan tinggi pratama, administrator, dan pengawas di Kabupaten Malang, Jawa Timur, Jumat (19/11/2021).

Sanusi mengingatkan, ASN yang dilantik harus bekerja melayani masyarakat.

"Harus berintegritas sesuai dengan apa yang disampaikan dalam sumpah jabatan. Jangan sampai bertindak korupsi," kata Sanusi di Malang, seperti dikutip dari Antara, Jumat (19/11/2021).

Menurut Sanusi, ASN yang dilantik itu ibarat pemain orkestra yang bertuas menjalankan program Pemkab Malang. Tujuannya, menyejahterakan masyarakat.

Baca juga: Tertunduk Lesu, Suami di Malang yang Bunuh Istri di Hutan Digelandang ke Kantor Polisi

Sanusi meminta ASN yang baru dilantik langsung bekerja optimal melayani masyarakat. Sanusi juga mengancam akan mengganti ASN yang tak mampu menjalankan tugas.

"Wajib untuk menyelesaikan tugas dengan baik. Harus bisa kerja dan action. Kalau tidak sanggup, bicara saja nanti akan digantikan dengan yang sanggup untuk menjalankan tugas," ujarnya.

Lantik 197 ASN di Pemkab Malang

Dalam kesempatan itu, Sanusi melantik 197 ASN di Pemkab Malang. Ratusan ASN itu diminta menjalankan tugas dengan baik agar program Kabupaten Malang yang makmur segera tercapai.

Dalam pelantikan itu, Sanusi melantik Agung Purwanto sebagai Kepala Dinas Ketahanan Pangan. Sebelumnya, Agus merupakan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan.

Halaman:
Sumber Antara
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Oknum Perwira Polisi di Banyuwangi Positif Narkoba, Jabatannya Dicopot

Oknum Perwira Polisi di Banyuwangi Positif Narkoba, Jabatannya Dicopot

Surabaya
Pelabuhan Tanjungwangi Banyuwangi Mulai Dipadati Pemudik asal Madura

Pelabuhan Tanjungwangi Banyuwangi Mulai Dipadati Pemudik asal Madura

Surabaya
Dinkes Kota Batu Temukan 2 Jajanan Takjil Diduga Mengandung Boraks

Dinkes Kota Batu Temukan 2 Jajanan Takjil Diduga Mengandung Boraks

Surabaya
Truk Molen Oleng Tabrak Tiang dan 3 Motor di Kota Malang

Truk Molen Oleng Tabrak Tiang dan 3 Motor di Kota Malang

Surabaya
Warga Jember Tewas Tertabrak Kereta di Pelintasan Tanpa Palang Pintu

Warga Jember Tewas Tertabrak Kereta di Pelintasan Tanpa Palang Pintu

Surabaya
978 Pekerja Jasa Transportasi di Kota Batu Terima Insentif Ramadhan Rp 600.000

978 Pekerja Jasa Transportasi di Kota Batu Terima Insentif Ramadhan Rp 600.000

Surabaya
Kasus DBD di Kabupaten Malang Meningkat Capai 905 Orang, 10 di Antaranya Meninggal

Kasus DBD di Kabupaten Malang Meningkat Capai 905 Orang, 10 di Antaranya Meninggal

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Sedang

Surabaya
Bertengkar dengan Istri, Ayah di Situbondo Aniaya Balitanya

Bertengkar dengan Istri, Ayah di Situbondo Aniaya Balitanya

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Surabaya
Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Surabaya
Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Surabaya
Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Lamongan untuk Lebaran 2024

Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Lamongan untuk Lebaran 2024

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com