Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalan Licin, Ambulans Terguling di Tol Solo-Ngawi Saat Antar Pasien

Kompas.com - 13/06/2024, 08:29 WIB
Sukoco,
Farid Assifa

Tim Redaksi

NGAWI,  KOMPAS.com  – Mobil ambulans milik RSUD Soeprapto Cepu Kabupaten Bora yang dikemudikan Andika Artadinata (28), warga Desa Balun, Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, mengalami kecelakaan di Tol Solo-Ngawi kilometer 573 B tituj Desa Gemarang, Kecamatan Kedunggalar, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur saat mengantar pasien menuju ke rumah sakit Solo.

Kastantas Polres Ngawi AKP Sapari mengatakan, kecelakan tersebut terjadi pada hari Rabu (12/6/2024) malam sekitar pukul 18:00 WIB. Penyebanya diduga faktor kesalahan manusia karena kondisi jalan yang licin setelah diguyur hujan deras.

Baca juga: Mobil Boks Terguling di Jembatan Siak IV Pekanbaru, 1 Orang Tewas

“Kondisi habis hujan itu, mungkin karena kekurang hati-hatiannya jalan licin, kurang kontrol kendaraan,” ujarnya melalui sambungan telepon, Kamis (13/6/2024).

Silfa Alfia (24), warga Desa Ngloram, Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, salah satu penumpang ambulans mengaku mobil yang ditumpanginya itu terguling saat menghindari kendarana lain yang berjalan zig-zag sehingga ban mobil ambulans mengalami selip dan terguling di tol.

Ambulans tersebut rencananya mengantar anaknya yang sakit menuju Rumah Sakit Moewardi Solo. 

"Mobil menghindari kendaraan yang zig-zag, akhirnya bannya selip lalu terguling. Saya mau antar anak ke rumah sakit di Solo,” ujarnya ditemui di RSU Widodo Ngawi.

Silfa mengaku tak sadarkan diri sesaat setelah kecelakaan.

Sementara itu, akibat kecelakaan tersebut, 5 penumpang dilarikan ke RSUD Widodo Ngawi untuk menjalani perawatan.

“Tergulingnya berapa kali saya kurang ingat karena setelah itu saya pingsan,” imbuhnya.

Mobil ambulans juga mengalami kerusakan parah pada bagian atap mobil. Namun demikian, tidak ada korban jawa dalam kecelakaan tersebut.

Baca juga: Kecelakaan Kapal dan Rabies Disebut Jadi Penghambat Pariwisata Labuan Bajo

 

Lima penumpang saat ini sudah dipulangkan ke Kabupaten Blora. Sementara Silfa dan anaknya telah dirujuk ke RSUD Moewardi Solo setelah menjalani perawatan di RSU WidodoNgawi.

“Saat ini semua penumpang sudah dipulangkan semua. Tidak ada korban jiwa,” kata Sapari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berkat Facebook, Warga Blitar Temukan Motor yang Dicuri dalam Waktu Kurang dari 24 Jam

Berkat Facebook, Warga Blitar Temukan Motor yang Dicuri dalam Waktu Kurang dari 24 Jam

Surabaya
3 Unit Mobil Rusak dalam Kebakaran Garasi di Gresik

3 Unit Mobil Rusak dalam Kebakaran Garasi di Gresik

Surabaya
PKB Lirik Mantan Ketua PWNU Jatim untuk Lawan Khofifah dalam Pilkada Jatim

PKB Lirik Mantan Ketua PWNU Jatim untuk Lawan Khofifah dalam Pilkada Jatim

Surabaya
Balon Udara Meledak dan Rusak Rumah di Ponorogo, Warga: Suaranya Keras Sekali

Balon Udara Meledak dan Rusak Rumah di Ponorogo, Warga: Suaranya Keras Sekali

Surabaya
Bayi Perempuan Terbungkus Plastik Merah Ditemukan di Sumenep, Polisi Buru Pelaku Pembuangan

Bayi Perempuan Terbungkus Plastik Merah Ditemukan di Sumenep, Polisi Buru Pelaku Pembuangan

Surabaya
Cabuli Anak di Bawah Umur, Pemuda di Banyuwangi Diringkus Polisi

Cabuli Anak di Bawah Umur, Pemuda di Banyuwangi Diringkus Polisi

Surabaya
Polisi Amankan Pelaku Begal di Gresik dengan Modus Tuduh Korban Pesilat

Polisi Amankan Pelaku Begal di Gresik dengan Modus Tuduh Korban Pesilat

Surabaya
Daop 8 Surabaya Catat Kenaikan Penumpang 35 Persen Saat Libur Idul Adha

Daop 8 Surabaya Catat Kenaikan Penumpang 35 Persen Saat Libur Idul Adha

Surabaya
Yadnya Kasada 2024, Kawasan Gunung Bromo Tutup 4 Hari

Yadnya Kasada 2024, Kawasan Gunung Bromo Tutup 4 Hari

Surabaya
3 Orang Meninggal usai Dirawat Akibat Ledakan Gas Elpiji di Trenggalek

3 Orang Meninggal usai Dirawat Akibat Ledakan Gas Elpiji di Trenggalek

Surabaya
Kejatuhan Balon Udara Berisi Petasan, Satu Rumah di Ponorogo Rusak

Kejatuhan Balon Udara Berisi Petasan, Satu Rumah di Ponorogo Rusak

Surabaya
Bocah 8 Tahun di Bangkalan Berkurban dari Hasil Menyisihkan Uang Jajan

Bocah 8 Tahun di Bangkalan Berkurban dari Hasil Menyisihkan Uang Jajan

Surabaya
Tukang Pangkas Rambut dan Konsumennya di Sumenep Dikeroyok 10 Orang

Tukang Pangkas Rambut dan Konsumennya di Sumenep Dikeroyok 10 Orang

Surabaya
Viral, Video Gerobak Es Doger Halangi Laju Bus di Jembatan Selowangi Lumajang

Viral, Video Gerobak Es Doger Halangi Laju Bus di Jembatan Selowangi Lumajang

Surabaya
Meriahnya Perayaan HUT Persebaya di Stadion Gelora 10 November

Meriahnya Perayaan HUT Persebaya di Stadion Gelora 10 November

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com