Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fakta Kebakaran Gudang Lazada di Sidoarjo, Terdengar Ledakan dan Kendala Sumber Air

Kompas.com - 08/12/2023, 18:20 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Kebakaran melanda dua gudang logistik milik Lazada di Jalan Raya Sadang, Kecamatan Taman, Sidoarjo, Jawa Timur, Jumat (8/12/2023).

Kebakaran terjadi sekitar pukul 01.25 Wib dan petugas masih berjuang memastikan api padam sampai pukul 13.00 Wib.

Menurut Komandan Pleton Pos Damkar Waru, Sutoyo, pemadaman temui adalah jarak dari sumber.

"(Kebakaran) masih dalam tahap pembasahan, karena belum selesai. Kita mengambil sungai yang berada di (Kecamatan) Sukodono," kata Sutoyo ketika berada di lokasi.

Baca juga: Kebakaran Gudang Lazada di Sidoarjo, Petugas Sempat Kesulitan Padamkan Api

Namun demikian, petugas berhasil mengatasi kendala itu dengan menemukan sumber air dari sungai kecil terdekat.

"Kita ambil di sungai sampai tiga selang, bisa jadi sampai lima selang, ukuran 100 meteran," jelasnya.

Baca juga: Kebakaran Pasar Leces di Probolinggo, Diduga Korsleting dan Kesaksian Pedagang

Suara ledakan

Selain itu petugas pemadam mendengar suara ledakan saat proses pemadaman api. Hal itu membuat proses pemadaman dilakukan secara hati-hati. 

Hal itu juga ditegaskan oleh Sutoyo yang meminta para petugas lebih waspada selama proses pemadaman. 

"Barang paketan (yang meledak), mungkin banyak sekali bermacam-macam, meledak terus. Saya kondisikan kepada anggota untuk tetap waspada, dan selalu berhati-hati," ucapnya.

Kerahkan alat berat

Bagian samping guda Lazada tampak masih mengeluarkan asap, Jumat (8/12/2023).Kompas.com/Andhi Dwi Bagian samping guda Lazada tampak masih mengeluarkan asap, Jumat (8/12/2023).

Sementara itu, petugas terpaksa menggunakan alat berat backhoe atau ekskavator untuk melakukan pemadaman di titik yang tak terjangkau.

Alat berat itu juga membantu petugas menembus titik sumber api di area gedung dan mempercepat pemadaman.

"Pakai forklift atau backhoe (ekskavator) untuk membongkar, agar bisa cepat penyelesaian pemadaman. Karena bangunan sudah roboh kemungkinan masuknya sulit," ujar dia.

Kronologi kebakaran

Seperti diberitakan sebelumnya, gudang yang terbakar itu merupakan tempat penyimpanan barang Lazada yang akan dikirimkan kepada para pelanggan.

Menurut salah satu relasan BPBD di lokasi, Andre, api mulai muncul pada Jumat dini hari. Setelah itu sejumlah mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api.

"Awalnya Posko Waru meluncur dua unit, melihat kondisi semakin besar kita panggil semu posko yang berada di Kabupaten Sidoarjo," kata Sutoyo.

(Penulis: Andhi Dwi Setiawan | Editor: Andi Hartik)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pendaftaran Jalur Independen Dibuka Selama 2 Hari, KPU Situbondo Nyatakan Tidak Ada yang Daftar

Pendaftaran Jalur Independen Dibuka Selama 2 Hari, KPU Situbondo Nyatakan Tidak Ada yang Daftar

Surabaya
4 Calon Jemaah Haji Asal Lamongan Batal Berangkat Hari Ini karena Anemia

4 Calon Jemaah Haji Asal Lamongan Batal Berangkat Hari Ini karena Anemia

Surabaya
Gempa M 4,9 Kembali Guncang Bawean Gresik, Belum Ada Laporan Kerusakan

Gempa M 4,9 Kembali Guncang Bawean Gresik, Belum Ada Laporan Kerusakan

Surabaya
Setelah 1,5 Tahun Terkuak Mahasiswi di Malang Dibunuh dan Dirampok Cucu Pemilik Indekos

Setelah 1,5 Tahun Terkuak Mahasiswi di Malang Dibunuh dan Dirampok Cucu Pemilik Indekos

Surabaya
Komplotan Pencuri Modus Ganjal ATM Ditangkap di Magetan

Komplotan Pencuri Modus Ganjal ATM Ditangkap di Magetan

Surabaya
Balon Udara Meledak di Ponorogo, Empat Orang Terluka

Balon Udara Meledak di Ponorogo, Empat Orang Terluka

Surabaya
Makelar Judi 'Online' di Malang Ditangkap Polisi

Makelar Judi "Online" di Malang Ditangkap Polisi

Surabaya
Insiden Balon Udara Meletus di Ponorogo, Dipicu Ledakan Petasan dan 4 Luka-luka

Insiden Balon Udara Meletus di Ponorogo, Dipicu Ledakan Petasan dan 4 Luka-luka

Surabaya
Nasib Miris SD Negeri di Sumenep, Siswa Tiga Kelas Belajar dalam Satu Ruangan

Nasib Miris SD Negeri di Sumenep, Siswa Tiga Kelas Belajar dalam Satu Ruangan

Surabaya
Alasan Wali Kota Blitar Santoso Tak Maju pada Pilkada 2024 meski Sudah Ambil Formulir

Alasan Wali Kota Blitar Santoso Tak Maju pada Pilkada 2024 meski Sudah Ambil Formulir

Surabaya
Selebgram Rizky Boncell Bersama Heri Cahyono Daftar Pilkada Kota Malang Jalur Independen

Selebgram Rizky Boncell Bersama Heri Cahyono Daftar Pilkada Kota Malang Jalur Independen

Surabaya
Oknum Polisi di Surabaya Dilaporkan atas Dugaan Penipuan dan Penggelapan

Oknum Polisi di Surabaya Dilaporkan atas Dugaan Penipuan dan Penggelapan

Surabaya
Oknum ASN di Situbondo Ditahan Terkait Kasus Penipuan Jual Beli Tanah

Oknum ASN di Situbondo Ditahan Terkait Kasus Penipuan Jual Beli Tanah

Surabaya
Pasangan Jaddin-Arismaya Daftar Pilkada Jember Jalur Independen

Pasangan Jaddin-Arismaya Daftar Pilkada Jember Jalur Independen

Surabaya
Pulang dari Taiwan, Seorang Ayah di Tulungagung Bunuh Anak Balitanya

Pulang dari Taiwan, Seorang Ayah di Tulungagung Bunuh Anak Balitanya

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com