Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dua Pria di Situbondo Ditemukan Tewas dan Diduga Korban Kecelakaan

Kompas.com - 15/09/2023, 16:27 WIB
Ridho Abdullah Akbar,
Farid Assifa

Tim Redaksi

SITUBONDO, KOMPAS.com - Dua pemuda ditemukan tewas mengenaskan di Jalan Raya Curah Jeru, Kecamatan Panji, Kabupaten Situbondo, Provinsi Jawa Timur, Jumat (15/9/2023) pukul 03.00 WIB. Diduga keduanya korban kecelakaan lalu lintas.

Kanit Laka Satlantas Polres Situbondo Ipda Kadek Yasa membenarkan penemuan kedua mayat tersebut.

Kedua pemuda yang tewas tersebut bernama Faiz Abdillah (29) dan Firman Nurullah (20). Mereka warga Desa Tanjung Glugur, Kecamatan Mangaran, Kabupaten Situbondo.

Baca juga: 5 Anggota KKB Yahukimo Tewas dalam Kontak Senjata dengan Aparat

"Iya betul mas, kami masih (melakukan) penyelidikan terkait itu," kata Kadek ketika dihubungi Jumat (15/9/2023).

Dia juga menyatakan bahwa yang melapor adanya penemuan mayat tersebut adalah warga yang melintasi jalan. Saksi kaget melihat dua lelaki yang tergeletak penuh dengan luka dan tidak bergerak.

Saksi awalnya melapor ke Polsek Panji setelah itu anggota Satlantas Polres Situbondo dihubungi untuk melakukan pengamanan.

Dia juga menyatakan belum bisa memberikan keterangan secara detail terkait peristiwa tersebut.

"Ini masih belum diketahui, besar kemungkinan kedua korban ini menabrak truk yang diparkir dipinggir jalan dan langsung meninggal dunia," katanya.

Kedua korban yang meninggal dunia tersebut sempat dibawa ke RSUD Abdoer Rahem untuk diidentifikasi luka yang dialami. Sampai sekarang hasil visum atau identifikasi belum diungkap ke publik.

Baca juga: Tabrakan Truk Angkut Telur Vs Pikup Muat Buah di Wonogiri, Satu Orang Tewas

Salah satu kerabat korban berinisial S, warga Desa Tanjung Glugur, Kecamatan Mangaran, Kabupaten Situbondo, menyatakan korban meninggal dunia pada pukul 03.00 WIB.

"Informasinya menabrak truk yang diparkir, ketika kejadian itu pemilik truk itu sebenarnya mengetahui saat ada benturan, namun tidak langsung menolong, sekarang pemilik truk berada di kantor polisi," terangnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pembobol Toko Kue di Surabaya Ditangkap, 2 Pelaku Ditembak di Kaki

Pembobol Toko Kue di Surabaya Ditangkap, 2 Pelaku Ditembak di Kaki

Surabaya
Jalur Piket Nol Lumajang Ditutup, Pengendara Diminta Lewat Probolinggo

Jalur Piket Nol Lumajang Ditutup, Pengendara Diminta Lewat Probolinggo

Surabaya
Mantan Bupati Nganjuk Daftar Bacabup ke Demokrat, Ketua DPC: Prioritas Kami Tetap Kader

Mantan Bupati Nganjuk Daftar Bacabup ke Demokrat, Ketua DPC: Prioritas Kami Tetap Kader

Surabaya
Kronologi Penggerebekan Judi Sabung Ayam Berujung 1 Warga Tewas di Ngawi, 2 Luka-luka

Kronologi Penggerebekan Judi Sabung Ayam Berujung 1 Warga Tewas di Ngawi, 2 Luka-luka

Surabaya
Kronologi Tabrakan 2 'Speedboat' di Telaga Sarangan

Kronologi Tabrakan 2 "Speedboat" di Telaga Sarangan

Surabaya
Waspada Semeru Keluarkan Awan Panas dan Jarak Luncur Tak Diketahui

Waspada Semeru Keluarkan Awan Panas dan Jarak Luncur Tak Diketahui

Surabaya
Bentrok Antar-pemuda di Madiun, 3 Luka Berat dan 4 Luka Ringan

Bentrok Antar-pemuda di Madiun, 3 Luka Berat dan 4 Luka Ringan

Surabaya
1 Warga Meninggal Usai 'Nyebur' ke Sungai Saat Polisi Gerebek Sabung Ayam di Ngawi

1 Warga Meninggal Usai "Nyebur" ke Sungai Saat Polisi Gerebek Sabung Ayam di Ngawi

Surabaya
Penipuan Tanah Kavling di Malang, Direktur Ditangkap

Penipuan Tanah Kavling di Malang, Direktur Ditangkap

Surabaya
Duduk Perkara Rumah Ibu di Malang Dirobohkan oleh Anak Kandung

Duduk Perkara Rumah Ibu di Malang Dirobohkan oleh Anak Kandung

Surabaya
Guru SD di Jombang Jadi Tersangka Usai Mata Kanan Siswa Alami Cedera di Sekolah

Guru SD di Jombang Jadi Tersangka Usai Mata Kanan Siswa Alami Cedera di Sekolah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Senin 20 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
'Speedboat' Bertabrakan di Telaga Sarangan, Sopir Terlempar ke Air

"Speedboat" Bertabrakan di Telaga Sarangan, Sopir Terlempar ke Air

Surabaya
5 Puncak Gunung di Kaldera Tengger, Ternyata Tidak Hanya Gunung Bromo

5 Puncak Gunung di Kaldera Tengger, Ternyata Tidak Hanya Gunung Bromo

Surabaya
10 Tahun Diteror Foto Mesum, Wanita di Surabaya Laporkan Teman SMP ke Polisi

10 Tahun Diteror Foto Mesum, Wanita di Surabaya Laporkan Teman SMP ke Polisi

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com