Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Targetkan 8 Kursi di DPRD, Nasdem Lumajang: Kader Kita Masih Muda, Punya Semangat Juang

Kompas.com - 01/08/2022, 12:27 WIB
Miftahul Huda,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

LUMAJANG, KOMPAS.com - Partai Nasdem Lumajang memasang target tinggi pada Pemilihan Umum 2024.

Tak tanggung-tanggung, partai yang dipimpin Surya Paloh itu menargetkan delapan kursi dewan di DPRD Lumajang. Pada Pemilu 2019, Partai Nasdem Lumajang meraih tiga kursi di DPRD Lumajang.

Baca juga: Penjelasan BMKG soal Fenomena Embun Es di Ranupane Lumajang

Wakil Ketua Bidang Kaderisasi dan Pendidikan Politik DPD Partai Nasdem Lumajang Agus Suherman mengatakan, niat meraih delapan kursi dewan tidak main-main.

Menurutnya, komposisi kader muda yang dimiliki Partai Nasdem Lumajang dari tingkat kecamatan hingga desa mampu menaikkan elektabilitas partai.

"Yang jelas kita ingin capai delapan kursi dewan, kader kita masih muda tentu punya semangat juang yang tinggi untuk memenangkan Partai Nasdem," kata Agus di Lumajang, Minggu (31/7/2022).

Sementara itu, konsultan politik Partai Nasdem Rio Prayogo menjelaskan, partai tersebut akan mengusung konsep politik riang gembira.

"Kita ingin merubah wajah politik yang penuh ketegangan hingga memunculkan perpecahan, jadi kita ingin kader itu rileks dengan politik riang gembira," ucapnya.

Rio menjelaskan, suana politik pada Pemilu 2024 bakal berubah. Selain makin banyaknya anak muda yang terjun ke politik, orientasi pemilih juga bergeser.

Masyarakat tak lagi menggantungkan pilihan pada sosok yang disegani. Mereka cenderung memilih sosok yang dekat secara emosional.

Rio juga tidak menampik politik uang saat pemilu merupakan hal yang lazim terjadi. Namun, hal itu menurutnya merupakan perjudian bagi calon yang berlaga.

Baca juga: Ribuan Ikan di Ranu Klakah Lumajang Mabuk dan Mengapung, Warga Berebut Menangkap

Selain ongkos yang dikeluarkan semakin banyak, hasilnya juga tidak menjamin.

"Kalau mau 4.000 suara, minimal harus mengondisikan 10.000 orang karena margin errornya sampai 60 persen," jelasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Bus Jurusan Bojonegoro-Surabaya Terguling, 2 Orang Tewas

Surabaya
Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Tak Kuat Menanjak, Bus Terguling di Malang, 5 Orang Luka Berat

Surabaya
PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

PDI-P dan PKB Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Malang

Surabaya
Kecelakaan Beruntun di Jalur Jember-Banyuwangi, Truk Tabrak Pemotor hingga Tewas

Kecelakaan Beruntun di Jalur Jember-Banyuwangi, Truk Tabrak Pemotor hingga Tewas

Surabaya
Tolak Posisi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Khofifah Pilih Maju Pilkada Jatim 2024

Tolak Posisi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Khofifah Pilih Maju Pilkada Jatim 2024

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Surabaya
Pentingnya Peran Guru dalam Menjaga Toleransi Antarumat Beragama

Pentingnya Peran Guru dalam Menjaga Toleransi Antarumat Beragama

Surabaya
Unesa Tawarkan Beasiswa S2 dan Posisi Dosen ke Marselino Ferdinan Usai Tampil Bagus di Timnas U-23

Unesa Tawarkan Beasiswa S2 dan Posisi Dosen ke Marselino Ferdinan Usai Tampil Bagus di Timnas U-23

Surabaya
Manajer Koperasi Diadili karena Gelapkan Uang Nasabah Rp 14 M di Banyuwangi

Manajer Koperasi Diadili karena Gelapkan Uang Nasabah Rp 14 M di Banyuwangi

Surabaya
Pria di Gresik Ditangkap Polisi atas Dugaan Pencabulan 2 Anak Tiri

Pria di Gresik Ditangkap Polisi atas Dugaan Pencabulan 2 Anak Tiri

Surabaya
Ramai Hajatan Pernikahan di Sidoarjo, Tamu Undangan Diberi Kasur Lipat

Ramai Hajatan Pernikahan di Sidoarjo, Tamu Undangan Diberi Kasur Lipat

Surabaya
9 Remaja Ditangkap usai Culik dan Aniaya Pemuda di Surabaya

9 Remaja Ditangkap usai Culik dan Aniaya Pemuda di Surabaya

Surabaya
Pencuri Besi Penambat Rel KA Ditangkap di Pasuruan, Puluhan Barang Bukti Diamankan

Pencuri Besi Penambat Rel KA Ditangkap di Pasuruan, Puluhan Barang Bukti Diamankan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com