Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Kali Mangkir Pemeriksaan, 1 Tersangka Kasus Suap Liga 3 Jatim Buron

Kompas.com - 16/03/2022, 12:00 WIB
Achmad Faizal,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

SURABAYA, KOMPAS.com - Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum menetapkan lima tersangka dalam kasus suap untuk pengaturan skor Liga 3 Zona Jatim. 

Sebanyak empat tersangka sudah ditahan. Sedangkan satu lainnya yang berinisial HP (33) masih buron.

Baca juga: Prakiraan Cuaca di Surabaya Hari Ini, 16 Maret 2022: Sore hingga Malam Cerah Berawan

Dua kali mangkir

Menurut Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Jatim Kombes Totok, tersangka HP sudah dua kali dipanggil untuk menghadiri pemeriksaan sebagai tersangka namun tidak datang.

"Nanti akan dilakukan pemanggilan paksa. Kami sudah ketahui lokasi keberadaannya," kata Totok kepada wartawan di Mapolda Jatim, Rabu (16/3/2022).

Dalam aksi suap tersebut, HP bersama dua tersangka lainnya yakni BS dan DYP berusaha mengatur skor pertandingan antara tim kesebelasan Gresik Putra FC dan Persema Malang pada November 2021 lalu.

"Tersangka menjanjikan uang Rp 70 juta agar Persema FC mengalah dengan skor 1-0 di permainan babak pertama," terangnya.

Baca juga: 2 Lokasi CFD dan 8 Taman Kota di Surabaya Kembali Dibuka

Empat tersangka lainnya, kata Totok, adalah BS (52), DYP (33), FA (47) dan IAH (42).

Kelima tersangka berdasarkan hasil pemeriksaan, terlibat kasus suap untuk pengaturan skor pada pertandingan Liga 3 Zona Jatim yakni Persema Malang FC, Gersik Putra FC, dan NZR Sumbersari, 14-15 November 2021 lalu.

Kelima tersangka dijerat Pasal 2 UU Nomor 11 Tahun 1980 tentang Tindak Pidana Suap juncto pasal 55 KUHP.

Baca juga: 4 Tersangka Kasus Pengaturan Skor Liga 3 Ditahan di Mapolda Jatim

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Upaya Gadis asal Gresik Perjuangkan Indonesia dan ASEAN Bebas Sampah Plastik

Surabaya
Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Pengakuan Adik Via Vallen soal Penggelapan Sepeda Motor

Surabaya
Remaja di Tuban Gemar Lecehkan Payudara di Jalanan untuk Fantasi Seks

Remaja di Tuban Gemar Lecehkan Payudara di Jalanan untuk Fantasi Seks

Surabaya
Perempuan di Surabaya Tertabrak Kereta Usai Kunjungi Tetangga

Perempuan di Surabaya Tertabrak Kereta Usai Kunjungi Tetangga

Surabaya
Teten Masduki Dorong PLUT di Seluruh Indonesia Lebih Produktif

Teten Masduki Dorong PLUT di Seluruh Indonesia Lebih Produktif

Surabaya
Sepeda Motor Korban Tawuran hingga Tewas di Surabaya Hilang

Sepeda Motor Korban Tawuran hingga Tewas di Surabaya Hilang

Surabaya
Kecelakaan Lalu Lintas, Pengendara Motor di Bojonegoro Tewas Tertimpa Truk Boks

Kecelakaan Lalu Lintas, Pengendara Motor di Bojonegoro Tewas Tertimpa Truk Boks

Surabaya
Pengusaha Warung Madura Protes Imbauan Kemenkop-UKM soal Jam Operasional: Jangan Matikan Usaha Kami

Pengusaha Warung Madura Protes Imbauan Kemenkop-UKM soal Jam Operasional: Jangan Matikan Usaha Kami

Surabaya
Aksi Pengeroyokan Terjadi di Kota Malang, Motifnya Tak Jelas

Aksi Pengeroyokan Terjadi di Kota Malang, Motifnya Tak Jelas

Surabaya
Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal, Anjing Peliharaannya Setia Menjaga

Nenek di Bojonegoro Ditemukan Meninggal, Anjing Peliharaannya Setia Menjaga

Surabaya
Polemik Imbauan Jam Operasional Warung Madura, Sosiolog Universitas Trunojoyo: Tidak Adil

Polemik Imbauan Jam Operasional Warung Madura, Sosiolog Universitas Trunojoyo: Tidak Adil

Surabaya
Mahasiswa di Kota Malang Curi Laptop dan HP Milik Teman Kontrakannya

Mahasiswa di Kota Malang Curi Laptop dan HP Milik Teman Kontrakannya

Surabaya
Gembiranya Warga Tulungagung Usai Timnas Menang dari Korsel, Ceburkan Diri ke Kolam

Gembiranya Warga Tulungagung Usai Timnas Menang dari Korsel, Ceburkan Diri ke Kolam

Surabaya
Cerita Penghulu di Lumajang Seberangi Banjir Lahar Semeru demi Nikahkan Warga: Saya Doa Terus

Cerita Penghulu di Lumajang Seberangi Banjir Lahar Semeru demi Nikahkan Warga: Saya Doa Terus

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com