Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesona Madakaripura, Salah Satu Air Terjun Tertinggi di Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket

Kompas.com - 19/01/2022, 20:32 WIB
Puspasari Setyaningrum

Penulis

KOMPAS.com - Jawa Timur memiliki pesona alam yang tak ada habisnya, salah satunya air terjun Madakaripura.

Nama Madakaripura tak lepas dari sejarah air terjun ini yang konon adalah tempat bertapa Mahapatih Gajah Mada.

Baca juga: Kafe Kopi di Tengah Kebun Jeruk dan Dekat Air Terjun di Danau Toba

Air terjun Madakaripura ketinggiannya sekitar 200 meter dan menjadi air terjun tertinggi di Pulau Jawa.

Baca juga: Goa Kebon, Surga Tersembunyi di Kulon Progo yang Punya Air Terjun Abadi

Air terjun ini juga menjadi air terjun tertinggi kedua di Indonesia setelah air terjun Ponot di Sumatera Utara dengan ketinggian sekitar 250 meter.

Baca juga: Remaja Asal Padang Sidempuan Tewas Tenggelam di Air Terjun Kembar Tapsel

Daya tarik air terjun Madakaripura tak hanya dari pemandangan air terjunnya saja namun juga tebing ngarai yang mengelilinginya.

Air Terjun Madakaripura menjadi air terjun tertinggi kedua di Indonesia.Shutterstock Air Terjun Madakaripura menjadi air terjun tertinggi kedua di Indonesia.

Air yang menetes dari tebing-tebing di sekitarnya juga menambah daya tarik, walau tak jarang membuat pakaian wisatawan menjadi basah seperti terkena hujan.

Hal ini membuat wisatawan disarankan untuk mengenakan jas hujan atau menggunakan payung.

Selain itu, wisatawan disarankan datang pagi hari atau cuaca cerah.

Hal ini karena jika hujan jalan menjadi licin serta kondisi menjadi berbahaya karena dimungkinkan ada ranting dan batu yang jatuh dari tebing dan debit air yang meningkat.

Harga Tiket dan Jam Buka

Air terjun Madakaripura dengan ketinggian sekitar 200 meter menjadi air terjun tertinggi kedua di Indonesia.Shutterstock Air terjun Madakaripura dengan ketinggian sekitar 200 meter menjadi air terjun tertinggi kedua di Indonesia.

Air Terjun Madakaripura mulai buka pukul 07.00 WIB sampai 16.00 WIB.

Jam Buka ini akan disesuaikan dengan cuaca serta ketentuan pemerintah terkait kondisi pandemi.

Sementara harga tiketnya mulai dari Rp 11.000 saat hari biasa dan Rp 13.000 saat hari libur.

Sementara wisatawan asing akan dikenakan tiket sebesar Rp 21.000.

Harga tiket ini bisa berubah sewaktu-waktu.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Tangkap 3 Pria Pembuat Sabu Skala Rumahan di Pasuruan

Polisi Tangkap 3 Pria Pembuat Sabu Skala Rumahan di Pasuruan

Surabaya
Libur Lebaran 2024, Kunjungan Wisata ke Gunung Bromo Naik 100 Persen

Libur Lebaran 2024, Kunjungan Wisata ke Gunung Bromo Naik 100 Persen

Surabaya
Jembatan yang Rusak akibat Banjir Lahar Semeru Jadi 10 Unit

Jembatan yang Rusak akibat Banjir Lahar Semeru Jadi 10 Unit

Surabaya
Gara-gara Dicerai Sepihak, TKW Asal Madiun Rusak Rumah Hasil Menabung Selama 9 Tahun

Gara-gara Dicerai Sepihak, TKW Asal Madiun Rusak Rumah Hasil Menabung Selama 9 Tahun

Surabaya
Ayah dan Anak Tenggelam di Sungai Sidoarjo-Gresik Belum Ditemukan, Proses Pencarian Diperluas

Ayah dan Anak Tenggelam di Sungai Sidoarjo-Gresik Belum Ditemukan, Proses Pencarian Diperluas

Surabaya
Pemkab Lumajang Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana Lahar Dingin Semeru

Pemkab Lumajang Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana Lahar Dingin Semeru

Surabaya
Paman di Pamekasan Tega Cabuli Keponakannya di Kantor Kelurahan

Paman di Pamekasan Tega Cabuli Keponakannya di Kantor Kelurahan

Surabaya
Alasan Sakit, Bupati Sidoarjo Mangkir Panggilan Pemeriksaan KPK

Alasan Sakit, Bupati Sidoarjo Mangkir Panggilan Pemeriksaan KPK

Surabaya
Polisi Periksa CCTV di Sekitar Lapangan Basket Alun Alun Magetan, Isa Bajaj Minta Pelaku Kekerasan terhadap Anaknya Bertanggung Jawab

Polisi Periksa CCTV di Sekitar Lapangan Basket Alun Alun Magetan, Isa Bajaj Minta Pelaku Kekerasan terhadap Anaknya Bertanggung Jawab

Surabaya
Sengketa Pilpres 2024, Khofifah Yakin MK Menangkan Prabowo-Gibran

Sengketa Pilpres 2024, Khofifah Yakin MK Menangkan Prabowo-Gibran

Surabaya
Pria di Kota Malang Diduga Bunuh Diri, Tubuhnya Mengenaskan Usai Ditabrak Kereta Api

Pria di Kota Malang Diduga Bunuh Diri, Tubuhnya Mengenaskan Usai Ditabrak Kereta Api

Surabaya
Kronologi Bapak dan Anak Tenggelam di Sungai Gresik-Sidoarjo, Motor Digas Saat di Perahu

Kronologi Bapak dan Anak Tenggelam di Sungai Gresik-Sidoarjo, Motor Digas Saat di Perahu

Surabaya
Pipa PDAM Kota Malang Jebol, Akses Air Bersih Ribuan Pelanggan Putus

Pipa PDAM Kota Malang Jebol, Akses Air Bersih Ribuan Pelanggan Putus

Surabaya
ART di Kota Malang Nekat Curi BPKB Sepeda Motor Majikannya untuk Dijadikan Jaminan Koperasi

ART di Kota Malang Nekat Curi BPKB Sepeda Motor Majikannya untuk Dijadikan Jaminan Koperasi

Surabaya
Bapak dan Anak Warga Gresik Tercebur di Sungai, hingga Kini Belum Ditemukan

Bapak dan Anak Warga Gresik Tercebur di Sungai, hingga Kini Belum Ditemukan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com