Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Truk Tabrak Sepeda Motor di Gresik, Ibu dan 2 Anaknya Tewas

Kompas.com - 16/08/2022, 17:58 WIB
Hamzah Arfah,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

GRESIK, KOMPAS.com - Kecelakaan yang melibatkan sepeda motor dan dump truk terjadi di pertigaan Jalan Raya Bungah, Kecamatan Bungah, Gresik, Jawa Timur, Selasa (16/8/2022).

Akibatnya, seorang ibu dan dua anaknya, warga Deda Sedagaran, Kecamatan Sidayu, Gresik tewas di lokasi kejadian.

Sedangkan sang ayah mengalami luka.

Baca juga: Terseret Arus Saat Cari Ikan, 2 Warga Bawean Gresik Tewas Tenggelam

Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Bungah, AKP Sujito mengatakan, korban tewas yakni Ratna Silvia (40) dan dua anaknya, Kaila Nara Anindia (7) dan Haikal Dwi Firmansyah (6).

Sedangkan sang ayah yakni Abdul Ghofur (40) mengalami luka.

"Kejadian sekitar pukul 13.15 WIB siang tadi. Ibu dan kedua anaknya meninggal dunia di lokasi kejadian, sementara ayah yang mengendarai sepeda motor mengalami luka," ujar Sujito, saat dikonfirmasi, Selasa.

Baca juga: Sopir Diduga Mabuk Minuman Beralkohol, Truk Tabrak 4 Rumah di Gresik

Kronologi

Kepala Unit Kecelakaan Lalu Lintas Kepolisian Resor (Polres) Gresik, Ipda Wiji Mulyono menjelaskan, korban yang merupakan satu keluarga tersebut mengendarai sepeda motor dengan nomor polisi W 4901 DT.

Di saat yang sama melaju dump truk nomor polisi BH 8328 MU. Truk itu dikemudikan oleh David Prasetyo (22) warga Jalan Tambak Asri, Kecamatan Krembangan, Surabaya.

"Mereka hendak bermaksud mendahului dump truk, namun saat itu dump truk tidak kuat menanjak sehingga mundur ke belakang dan berbenturan dengan sepeda motor yang ditumpangi korban," kata Wiji.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Surabaya
Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Surabaya
Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Surabaya
Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Lamongan untuk Lebaran 2024

Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Lamongan untuk Lebaran 2024

Surabaya
Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas, Warga Diminta Tak Beraktivitas di Besuk Kobokan

Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas, Warga Diminta Tak Beraktivitas di Besuk Kobokan

Surabaya
Pakar Pendidikan Nilai Kampus Sebenarnya Bisa Antisipasi TPPO Modus 'Ferienjob'

Pakar Pendidikan Nilai Kampus Sebenarnya Bisa Antisipasi TPPO Modus "Ferienjob"

Surabaya
Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Mojokerto untuk Lebaran 2024

Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Mojokerto untuk Lebaran 2024

Surabaya
Kasus Pembunuhan Sekdes di Tuban, dalam Sidang, Istri Pelaku Akui Selingkuh dengan Korban

Kasus Pembunuhan Sekdes di Tuban, dalam Sidang, Istri Pelaku Akui Selingkuh dengan Korban

Surabaya
Harga Daging Sapi di Banyuwangi Stabil Jelang Lebaran 2024

Harga Daging Sapi di Banyuwangi Stabil Jelang Lebaran 2024

Surabaya
Polisi Trenggalek Sita Pikap Ronda Sahur dan Akan Kembalikan usai Lebaran

Polisi Trenggalek Sita Pikap Ronda Sahur dan Akan Kembalikan usai Lebaran

Surabaya
Stigma Ganda Ibu Tunggal di Balik Kisah Pemuda Autis Sendirian Temani Jasad Ibunda Berhari-hari

Stigma Ganda Ibu Tunggal di Balik Kisah Pemuda Autis Sendirian Temani Jasad Ibunda Berhari-hari

Surabaya
Ribuan Warga di Malang Antre Tukar Uang, Ada yang dari Pukul 4 Subuh

Ribuan Warga di Malang Antre Tukar Uang, Ada yang dari Pukul 4 Subuh

Surabaya
Produksi Beras di Madiun Meningkat, Triwulan Pertama Capai 41.815 Ton

Produksi Beras di Madiun Meningkat, Triwulan Pertama Capai 41.815 Ton

Surabaya
Titik Rawan Macet 38 Kabupaten Kota di Jatim 2024 Versi Polda

Titik Rawan Macet 38 Kabupaten Kota di Jatim 2024 Versi Polda

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com