Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

355 CJH Asal Kota Malang Belum Melunasi Biaya Haji

Kompas.com - 10/05/2023, 15:39 WIB
Nugraha Perdana,
Andi Hartik

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Sebanyak 355 Calon Jemaah Haji (CJH) asal Kota Malang, Jawa Timur, belum melunasi Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH).

Selain karena BPIH pada 2023 naik, penyebab lainnya karena nomor telepon CJH berubah sehingga sulit dihubungi.

Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Malang, Achmad Shampton mengatakan, total ada 1.147 CJH asal Kota Malang yang akan berangkat tahun ini. Namun, masih 792 CJH yang melunasi BPIH.

"Batas pelunasan pada 12 Mei, karena tanggal 23 Mei ini sudah berangkat ke asrama haji (Sukolilo, Surabaya). Kemudian hanya sehari semalam, tanggal 24 Mei berangkat ke Arab Saudi," kata Achmad Shampton pada Rabu (10/5/2023).

Baca juga: IDI Malang Tolak RUU Kesehatan demi Melindungi Masyarakat

Dia menyampaikan, BPIH tahun 2023 di Jawa Timur termahal mencapai Rp 96 juta. Namun, rata-rata BPIH untuk CJH reguler sebesar Rp 56 juta.

Sementara itu, nilai pelunasan BPIH yang harus dipenuhi oleh CJH tahun ini lebih banyak dibandingkan tahun sebelumnya.

Baca juga: 2 Prajurit Lantamal V Surabaya Diperiksa Pomal, Buntut Kendarai Bus dan Terobos Pelintasan KA di Malang

Tahun ini, rata-rata kekurangan biaya haji yang harus dilunasi oleh CJH sebesar Rp 20 juta hingga Rp 40 juta.

"Biasanya pelunasan kekurangan itu Rp 12 juta, Rp 13 juta. Tahun ini rata-rata kekurangan jemaah sekitar Rp 20 juta sampai Rp 40 juta," katanya.

Kemudian, bagi CJH yang tertunda atau seharusnya berangkat pada 2020 dan 2021 serta sudah melunasi di tahun tersebut tidak perlu ada penambahan biaya BPIH.

Para CJH yang berangkat pada tahun ini merupakan CJH yang sudah mendaftar sejak 2011.

"Sebelum berangkat, Kantor Kemenag Kota Malang mengadakan bimbingan manasik haji, dari 10 sampai 18 Mei," katanya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Cerita Mochammad Abdul Aziz, Jemaah Haji Termuda di Jatim, Gantikan Ayah yang Meninggal

Cerita Mochammad Abdul Aziz, Jemaah Haji Termuda di Jatim, Gantikan Ayah yang Meninggal

Surabaya
Asyik Berduaan dengan Pacar, Pria di Kota Malang Disabet Golok Orang Tidak Dikenal

Asyik Berduaan dengan Pacar, Pria di Kota Malang Disabet Golok Orang Tidak Dikenal

Surabaya
Pasutri Bojonegoro Bisa Haji dari Penghasilan Parkir, Sisihkan Uang untuk Infak

Pasutri Bojonegoro Bisa Haji dari Penghasilan Parkir, Sisihkan Uang untuk Infak

Surabaya
Kronologi Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Barang Muatan Ludes

Kronologi Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Barang Muatan Ludes

Surabaya
Bom Ikan Meledak di Pasuruan Jatim, Satu Orang Tewas

Bom Ikan Meledak di Pasuruan Jatim, Satu Orang Tewas

Surabaya
Siswa SMAN 2 Kota Batu Raih Medali Emas Kejuaraan Internasional Sepeda Downhill di Malaysia

Siswa SMAN 2 Kota Batu Raih Medali Emas Kejuaraan Internasional Sepeda Downhill di Malaysia

Surabaya
Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Paket dalam Boks Hangus

Truk Ekspedisi Terbakar di Tol Solo-Madiun, Paket dalam Boks Hangus

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Istri Meninggal Pasca Cabut Gigi Bungsu, Suami Bertekad Cari Keadilan

Istri Meninggal Pasca Cabut Gigi Bungsu, Suami Bertekad Cari Keadilan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah

Surabaya
Polisi di Situbondo Gagalkan Jual Beli 8,9 Ton Pupuk Subsidi

Polisi di Situbondo Gagalkan Jual Beli 8,9 Ton Pupuk Subsidi

Surabaya
Banjir Rob Terjang Belasan Rumah Warga di Situbondo

Banjir Rob Terjang Belasan Rumah Warga di Situbondo

Surabaya
70 Calon Haji di Embarkasi Surabaya Batal Berangkat Tahun 2024

70 Calon Haji di Embarkasi Surabaya Batal Berangkat Tahun 2024

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com