Salin Artikel

Didoakan Jadi Cagub di Acara HUT PDI-P Jatim, Eri Cahyadi: Enggak Pilgub-Pilguban

Doa tersebut muncul dalam acara Istighosah peringatan HUT ke-50 PDI Perjuangan dan HUT ke-76 Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri yang digelar di kantor DPD PDI-P Jatim di Surabaya, Kamis (26/1/2023).

Doa tersebut bahkan diucapkan penceramah yang didatangkan dalam acara tersebut yakni mantan Ketua PB Nahdlatul Ulama Said Aqil Siradj.

"Saya doakan Pak Eri Cahyadi menjadi calon gubernur dan menang," katanya disambut teriakan "Amin" oleh para kader dan tamu undangan.

Eri Cahyadi dalam kesempatan tersebut juga mendapatkan potongan tumpeng pertama dari Ketua DPD PDI-P Jatim Kusnadi.

Menanggapi doa tersebut, Eri Cahyadi mengaku enggan membahas soal pilkada.

"Enggak mikir Pilgub-Pilguban, Enggak Pilwali-Pilwalian," katanya diwawancara usai acara.

Saat ini menurutnya, dia fokus bagaimana memimpin warga Surabaya agar menjadi lebih sejahtera dan lebih bahagia sebagaimana pesan mendiang ayahnya dan pesan Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri.

"Ibu Megawati berpesan agar saya fokus ke pemberantasan kemiskinan, pemberantasan stanting dan pengurangan penangguran di Surabaya, tidak yang lain," ujarnya.

Nama Eri pada beberapa lembaga survei disebut punya peluang untuk maju sebagai calon gubernur Jatim di Pilkada Jatim 2024 mendatang.

Terakhir, Surabaya Survey Center (SSC) menyebut elektabilitas Eri Cahyadi mencapai 17,0 persen dengan tingkat kepuasan warga Surabaya terhadap kinerjanya mencapai 79,6 persen

Dia masuk di peringkat 3 teratas di bawah Khofifah Indar Parawansa (33,5 persen) dan mantan atasannya, Tri Rismaharini (18,8 persen).

https://surabaya.kompas.com/read/2023/01/26/194355778/didoakan-jadi-cagub-di-acara-hut-pdi-p-jatim-eri-cahyadi-enggak-pilgub

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke