Salin Artikel

Anak Kecil Iseng Bermain Api, Rumah Kosong di Kota Batu Terbakar

Kabid Pencegahan Kebakaran Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat) Kota Batu, Santoso Wardoyo mengatakan bangunan yang terbakar merupakan rumah kosong milik Kusnadi yang saat ini tinggal di Malang.

"Yang terbakar hanya bagian depan saja yang terparah, tidak semua bangunan habis," kata Santoso saat dihubungi via telepon pada Jumat (15/4/2022).

Kronologi kejadian kebakaran tersebut berawal dari adanya anak kecil yang iseng bermain korek api di depan rumah Kusnadi. Akibatnya api yang ada menyambar ke tumpukan styrofoam bekas dekorasi event.

"Styrofoam-nya kan gampang sekali terbakar sehingga api cepat menyambar ke bangunan rumah, tetapi penanganan yang cepat dapat mencegah tidak semua bagian terbakar dan rumah tetangga tidak sampai terbakar," katanya.

Total nilai kerugian yang ada ditaksir mencapai Rp 50 juta. Sebab tidak hanya bangunan saja tetapi peralatan dekorasi yang ada milik tetangga Kusnadi juga ikut terbakar.

"Adanya laporan kejadian itu, kami menerjunkan 14 personel dari regu Jaya dengan tiga mobil pemadam kebakaran, untuk penanganan pemadaman sekitar 15 menit," katanya.

Untungnya tidak ada korban jiwa dalam kejadian kebakaran tersebut. Santoso mengimbau kepada para orangtua untuk senantiasa mengawasi perilaku anaknya.

"Ini juga bulan Ramadhan biasanya anak-anak sering dijumpai bermain petasan atau mercon itu kan berbahaya, kepada para orangtua untuk selalu mengawasi," katanya.

https://surabaya.kompas.com/read/2022/04/15/193908078/anak-kecil-iseng-bermain-api-rumah-kosong-di-kota-batu-terbakar

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke