NEWS
Salin Artikel

Tawuran 2 Kelompok Remaja di Surabaya Jelang Sahur, 1 Orang Kena Luka Bacok

Korban bernama Muhammad Eka Fachrudin (16), warga Tambak Asri Anggrek, Surabaya sedang mencari makanan untuk santap sahur bersama ibunya.

Dalam video yang beredar di grup WhatsApp, ibu korban bernama Santi nampak kebingungan dengan kondisi luka anaknya.

Video berdurasi 1 menit 19 detik itu memperlihatkan korban dan ibunya mencari penanganan medis setelah mengetuk pintu rumah dokter tak jauh dari lokasi kejadian.

"Ya Allah muka anak saya semakin pucat mas, gimana ini," ucap ibu korban yang dikutip Kompas.com, Minggu.

Santi diajak berdialog oleh warga sekitar sembari menyarankan agar anaknya dibawa ke Puskesmas Dupak Surabaya.

"Wes Bu, dibawa ke Puskesmas saja, di sana 24 jam. Ibu dari mana cuma lewat saja ya, bukan dari golongan dua kelompok itu," ucap perekam dalam video tersebut.

Sementara baju korban dan celananya terlihat sudah berlumur darah dari tangan kanannya.

Kapolsek Krembangan Polres Pelabuhan Tanjung Perak, Kompol Redik Tribawanto, membenarkan bahwa ada satu korban luka bacok atas insiden tersebut. 

"Cuma satu luka bacok, monggo lebih jelasnya ke Polres," ucapnya melalui pesan singkat. 

Berdasarkan informasi yang dihimpun, korban mengalami luka bacok sepanjang 5 sentimeter dan kini telah dirujuk ke RS Soewandhi Surabaya. 

Atas insiden tersebut pihak kepolisian Polres Pelabuhan Tanjung Perak melalui Satuan Reskrim sedang melakukan penyelidikan.

https://surabaya.kompas.com/read/2022/04/03/123024978/tawuran-2-kelompok-remaja-di-surabaya-jelang-sahur-1-orang-kena-luka-bacok

Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Dukung Mahasiswa Berjiwa Wirausaha, Dompet Dhuafa Banten Resmikan Program Kantin Kontainer

Dukung Mahasiswa Berjiwa Wirausaha, Dompet Dhuafa Banten Resmikan Program Kantin Kontainer

Regional
Banjir Bandang di Humbang Hasundutan dan Kerusakan DTA Danau Toba

Banjir Bandang di Humbang Hasundutan dan Kerusakan DTA Danau Toba

Regional
Pemkab Bandung Raih Penghargaan Zona Integritas WBK, Kang DS: Semakin Memotivasi Kami

Pemkab Bandung Raih Penghargaan Zona Integritas WBK, Kang DS: Semakin Memotivasi Kami

Regional
Soal Revitalisasi Pasar Anyar, Pengamat: Bukti Keberpihakan Pemerintah pada Pedagang dan Masyarakat

Soal Revitalisasi Pasar Anyar, Pengamat: Bukti Keberpihakan Pemerintah pada Pedagang dan Masyarakat

Regional
Serahkan Realisasi SHU PT HMBP, Wagub Kalteng Harap Kesejahteraan Masyarakat Meningkat

Serahkan Realisasi SHU PT HMBP, Wagub Kalteng Harap Kesejahteraan Masyarakat Meningkat

Regional
Demi Hilirisasi Komoditas Kakao, Pemkab Jembrana Bangun Pabrik Cokelat

Demi Hilirisasi Komoditas Kakao, Pemkab Jembrana Bangun Pabrik Cokelat

Regional
Lombok Tengah Punya Prevalensi Stunting Tertinggi di NTB, Pemkab Setempat Sasar Calon Pengantin dan PUS

Lombok Tengah Punya Prevalensi Stunting Tertinggi di NTB, Pemkab Setempat Sasar Calon Pengantin dan PUS

Regional
IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 

IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 

Regional
Tuntas Tunaikan Kegiatan APBD 2023, Pemprov Riau Ucapkan Terima Kasih pada Kejati Riau

Tuntas Tunaikan Kegiatan APBD 2023, Pemprov Riau Ucapkan Terima Kasih pada Kejati Riau

Regional
Kabupaten Bandung Raih 3 Penghargaan Top Digital Awards 2023

Kabupaten Bandung Raih 3 Penghargaan Top Digital Awards 2023

Regional
Kabupaten Jembrana Boyong 2 Penghargaan dari BPS RI, Bupati Tamba: Hasil Kerja Keras Bersama

Kabupaten Jembrana Boyong 2 Penghargaan dari BPS RI, Bupati Tamba: Hasil Kerja Keras Bersama

Regional
Pemkab Tanah Bumbu Luncurkan MC Tanbu, Aplikasi Media Informasi dan Layanan Publik 

Pemkab Tanah Bumbu Luncurkan MC Tanbu, Aplikasi Media Informasi dan Layanan Publik 

Regional
Pemkot Semarang Klarifikasi Soal Pengadaan Sepeda Motor untuk Lurah Sebesar Rp 8 Miliar

Pemkot Semarang Klarifikasi Soal Pengadaan Sepeda Motor untuk Lurah Sebesar Rp 8 Miliar

Regional
Tingkat Inflasi Sulsel di Bawah Nasional, Pengamat Ekonomi: Bravo Pemprov Sulsel

Tingkat Inflasi Sulsel di Bawah Nasional, Pengamat Ekonomi: Bravo Pemprov Sulsel

Regional
Hadiri Milad Ke-111 Muhammadiyah, Gubernur Riau: Bersama Kita Hadapi Tantangan

Hadiri Milad Ke-111 Muhammadiyah, Gubernur Riau: Bersama Kita Hadapi Tantangan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke