Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Tangkap Warga yang Curi Kabel Milik PT Telkom di Jember

Kompas.com - 15/05/2024, 20:57 WIB
Bagus Supriadi,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - SU (27) dan TH (25), warga Kabupaten Bangkalan, Madura Jawa Timur, ditangkap Polsek Jenggawah Kabupaten Jember. Keduanya mencuri kabel milik PT Telkom.

Kapolsek Jenggawah AKP Eko Basuki Teguh Argowibowo menjelaskan kronologi kasus tersebut bermula saat polisi menerima informasi dari masyarakat pada Minggu (12/5/2024).

Laporan tersebut yakni adanya penimbunan dan penyimpanan kabel yang diduga milik PT Telkom di dusun Cangkring Baru Desa Cangkring.

Baca juga: Maling Curi Kabel PLN 140 Meter di Pacitan, Listrik 3 Desa Padam

"Setelah itu, Polres Jenggawah melakukan penyelidikan hingga mendapati dua penghuni rumah tersebut," kata dia kepada Kompas.com via telepon, Rabu (15/5/2024).

Selanjutnya, polisi melakukan penggeledahan di rumah itu. Ternyata di dalamnya terdapat dua penghuni rumah tersebut.

Selain itu, juga ditemukan kabel sebanyak 450 batang yang sudah dipotong-potong menjadi 2 meter dan 1 meter.

Setelah dilakukan interogasi, dua penghuni rumah itu mengaku mengambil kabel atas suruhan RJ yang sekarang menjadi buronan polisi.

"Kedua  tersangka itu juga mengakui bahwa mereka menguliti kabel-kabel tersebut untuk di ambil material tembaga yang ada di dalam kabel," jelas dia.

Baca juga: Pria Asal Jakarta Tertangkap Warga Saat Hendak Curi Kabel Tembaga PLN

Akhirnya, polisi membawa dua pelaku itu ke Mapolsek Jenggawah untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

Selain itu, polisi juga mengamankan sejumlah barang bukti, yakni satu kapak besar, dua buah cutter dan 450 batang kabel.

Akibat perbuatannya, pelaku dijerat dengan pasal 480 KUHP Juncto pasal 55 KUHP dengan ancaman 4 tahun penjara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gelar Shalat Idul Adha, Masjid Al Akbar Surabaya Tampung 40.000 Jemaah

Gelar Shalat Idul Adha, Masjid Al Akbar Surabaya Tampung 40.000 Jemaah

Surabaya
Ancam Gorok Leher Netizen, Selebgram asal Pati Diperiksa Polisi

Ancam Gorok Leher Netizen, Selebgram asal Pati Diperiksa Polisi

Surabaya
Mudik Idul Adha, Sepeda Motor Menumpuk di Pintu Masuk Jembatan Suramadu Sisi Surabaya

Mudik Idul Adha, Sepeda Motor Menumpuk di Pintu Masuk Jembatan Suramadu Sisi Surabaya

Surabaya
117 Aduan Pinjol Ilegal Diterima OJK Malang, Mayoritas Pelapor Tak Merasa Mengajukan

117 Aduan Pinjol Ilegal Diterima OJK Malang, Mayoritas Pelapor Tak Merasa Mengajukan

Surabaya
KPK Terima 343 Laporan Korupsi di Surabaya, Walkot Eri Cahyadi Buka Suara

KPK Terima 343 Laporan Korupsi di Surabaya, Walkot Eri Cahyadi Buka Suara

Surabaya
PKB Banyuwangi Gamang Usai Nama Gus Makki Hilang dalam Surat Rekomendasi

PKB Banyuwangi Gamang Usai Nama Gus Makki Hilang dalam Surat Rekomendasi

Surabaya
Sapi Jokowi Berbobot 1 Ton Lebih Tiba di Masjid Al Akbar Surabaya

Sapi Jokowi Berbobot 1 Ton Lebih Tiba di Masjid Al Akbar Surabaya

Surabaya
Kakak-Adik di Ngawi Curi Motor Petani untuk Modal Judi Slot, Pelaku Ditembak Polisi

Kakak-Adik di Ngawi Curi Motor Petani untuk Modal Judi Slot, Pelaku Ditembak Polisi

Surabaya
Curi Ponsel Mantan Pacar di Kamar, Pemuda di Kediri Tepergok Ayah Korban

Curi Ponsel Mantan Pacar di Kamar, Pemuda di Kediri Tepergok Ayah Korban

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah

Surabaya
Ribuan Hewan Kurban di Kota Malang Dinyatakan Sehat, Dua Ekor Diare

Ribuan Hewan Kurban di Kota Malang Dinyatakan Sehat, Dua Ekor Diare

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah

Surabaya
Pria di Bangkalan Gantung Diri Usai Bertengkar dengan Mantan Istri

Pria di Bangkalan Gantung Diri Usai Bertengkar dengan Mantan Istri

Surabaya
Kantor Imigrasi Blitar Deportasi 2 WNA Pakistan yang Minta-minta Donasi untuk Palestina

Kantor Imigrasi Blitar Deportasi 2 WNA Pakistan yang Minta-minta Donasi untuk Palestina

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com