Dian berharap kegiatan edukasi permainan tradisional juga dapat mendongkrak pariwisata di Kecamatan Junrejo.
Menurutnya, di Kecamatan Junrejo masih terdapat beragam destinasi desa wisata yang berpotensi menarik wisatawan. Namun, karena pandemi Covid-19, destinasi tersebut kurang dikenal masyarakat.
Dian akan mendorong Dinas Pariwisata Kota Batu untuk membantu kegiatan pariwisata di Kecamatan Junrejo.
Baca juga: Melintasi Jalan Terdampak Longsor di Kota Batu, Truk Bermuatan Pasir Terperosok ke Lahan Warga
Selain itu, pemerintah desa mengalokasikan anggaran di bidang pariwisata pada APBDes 2023.
"Di Desa Junrejo itu ada Pasar Bring Rahardjo nuansanya tempo dulu, di Pendem juga ada tempat ngopi yang nuansanya juga sama. Namun karena ada pandemi sampai 2021 lalu masih agak kurang (meredup), butuh proses lagi itu yang memang harus dimulai lagi, memang harus ada event, ya digiatkan lagi," katanya.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.