Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Targetkan 8 Kursi di DPRD, Nasdem Lumajang: Kader Kita Masih Muda, Punya Semangat Juang

Kompas.com - 01/08/2022, 12:27 WIB
Miftahul Huda,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

LUMAJANG, KOMPAS.com - Partai Nasdem Lumajang memasang target tinggi pada Pemilihan Umum 2024.

Tak tanggung-tanggung, partai yang dipimpin Surya Paloh itu menargetkan delapan kursi dewan di DPRD Lumajang. Pada Pemilu 2019, Partai Nasdem Lumajang meraih tiga kursi di DPRD Lumajang.

Baca juga: Penjelasan BMKG soal Fenomena Embun Es di Ranupane Lumajang

Wakil Ketua Bidang Kaderisasi dan Pendidikan Politik DPD Partai Nasdem Lumajang Agus Suherman mengatakan, niat meraih delapan kursi dewan tidak main-main.

Menurutnya, komposisi kader muda yang dimiliki Partai Nasdem Lumajang dari tingkat kecamatan hingga desa mampu menaikkan elektabilitas partai.

"Yang jelas kita ingin capai delapan kursi dewan, kader kita masih muda tentu punya semangat juang yang tinggi untuk memenangkan Partai Nasdem," kata Agus di Lumajang, Minggu (31/7/2022).

Sementara itu, konsultan politik Partai Nasdem Rio Prayogo menjelaskan, partai tersebut akan mengusung konsep politik riang gembira.

"Kita ingin merubah wajah politik yang penuh ketegangan hingga memunculkan perpecahan, jadi kita ingin kader itu rileks dengan politik riang gembira," ucapnya.

Rio menjelaskan, suana politik pada Pemilu 2024 bakal berubah. Selain makin banyaknya anak muda yang terjun ke politik, orientasi pemilih juga bergeser.

Masyarakat tak lagi menggantungkan pilihan pada sosok yang disegani. Mereka cenderung memilih sosok yang dekat secara emosional.

Rio juga tidak menampik politik uang saat pemilu merupakan hal yang lazim terjadi. Namun, hal itu menurutnya merupakan perjudian bagi calon yang berlaga.

Baca juga: Ribuan Ikan di Ranu Klakah Lumajang Mabuk dan Mengapung, Warga Berebut Menangkap

Selain ongkos yang dikeluarkan semakin banyak, hasilnya juga tidak menjamin.

"Kalau mau 4.000 suara, minimal harus mengondisikan 10.000 orang karena margin errornya sampai 60 persen," jelasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Surabaya
Simpan dan Racik Bahan Peledak untuk Petasan, 6 Orang di Sidoarjo Ditangkap

Simpan dan Racik Bahan Peledak untuk Petasan, 6 Orang di Sidoarjo Ditangkap

Surabaya
Kendaraan Roda 2 Dominasi Arus Balik ke Bali, Capai 8.125 Unit

Kendaraan Roda 2 Dominasi Arus Balik ke Bali, Capai 8.125 Unit

Surabaya
WNA Filipina Ditemukan Meninggal di Kamar Apartemen Surabaya

WNA Filipina Ditemukan Meninggal di Kamar Apartemen Surabaya

Surabaya
Banjir Lahar Gunung Semeru, Jembatan Gondoruso Putus

Banjir Lahar Gunung Semeru, Jembatan Gondoruso Putus

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Surabaya
Arak-arak Bondowoso: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Arak-arak Bondowoso: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Surabaya
20 Warga Banyuwangi Positif Chikungunya, 40 Orang Suspek

20 Warga Banyuwangi Positif Chikungunya, 40 Orang Suspek

Surabaya
Banjir Lahar Semeru di Lumajang, Ratusan Warga Mengungsi

Banjir Lahar Semeru di Lumajang, Ratusan Warga Mengungsi

Surabaya
11 Orang Ditangkap dalam Penggerebekan Narkoba di Jalan Kunti Surabaya

11 Orang Ditangkap dalam Penggerebekan Narkoba di Jalan Kunti Surabaya

Surabaya
Polres Situbondo Akan Panggil Petugas ASDP Buntut Penangkapan Calo di Pelabuhan Jangkar

Polres Situbondo Akan Panggil Petugas ASDP Buntut Penangkapan Calo di Pelabuhan Jangkar

Surabaya
Ambulans Pengangkut Rombongan Pegawai Hendak Halal Bihalal Terguling di Tulungagung

Ambulans Pengangkut Rombongan Pegawai Hendak Halal Bihalal Terguling di Tulungagung

Surabaya
Bupati Sidoarjo Tak Hadiri Halal Bihalal Kepala Daerah di Surabaya

Bupati Sidoarjo Tak Hadiri Halal Bihalal Kepala Daerah di Surabaya

Surabaya
Polisi Temui Kendala Buru Perampok yang Sempat Sekap Korban di Gresik

Polisi Temui Kendala Buru Perampok yang Sempat Sekap Korban di Gresik

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com