Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Anak Telantar di Pulau Merah Banyuwangi, Mengaku Dibawa dan Ditinggalkan Orang Tak Dikenal

Kompas.com - 23/05/2022, 16:33 WIB
Kontributor Banyuwangi, Ahmad Su'udi ,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

BANYUWANGI, KOMPAS.com - Tiga orang anak asal Kecamatan Bangorejo, Kabupaten, Banyuwangi, Jawa Timur, ditemukan telantar di kawasan destinasi wisata Pulau Merah, Kecamatan Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Minggu (22/5/2022).

Anak-anak tersebut mengaku dibawa dan ditinggalkan oleh orang tak dikenal.

Seorang penjaga bernama Ali menemukan mereka yang dalam kondisi kebingungan. Ali kemudian mengantar tiga anak tersebut ke kantor kepolisian setempat.

Baca juga: Pelabuhan Muncar Banyuwangi, Salah Satu Penghasil Ikan Terbesar di Indonesia

Kasi Humas Polresta Banyuwangi Iptu Lita Kurniawan menjelaskan, MHH (9), RNA (11), dan JER (11), ditemukan di kawasan destinasi unggulan itu tanpa didampingi orangtua mereka.

Beruntung saat ditemukan, ketiganya dalam keadaan sehat, tanpa mengalami luka.

"Ali selaku Pokmaswas Wisata Pulau Merah yang pada waktu itu sedang berjaga di pintu masuk menemukan ketiga anak itu," kata Lita saat dikonfirmasi, Senin (23/5/2022).

Dibawa orang tak dikenal dan ditinggalkan

Petugas sempat menanyakan bagaimana anak-anak itu bisa sampai di pesisir pantai selatan Banyuwangi.

Ketiga anak itu menjelaskan bahwa sebelumnya mereka diajak seseorang yang tidak dikenal, saat bermain di sekitar rumah mereka.

Mereka ikut lantaran diiming-imingi jalan-jalan, hingga sampai ke kawasan Pulau Merah Banyuwangi.

Baca juga: Ular Kobra Dievakuasi dari Ruang Tamu Warga Banyuwangi, Sempat Membelit Toples Kue hingga Masuk Kolong Kursi

 

Diserahkan ke orangtua

Namun akhirnya mereka ditinggalkan begitu saja oleh orang asing tersebut. Tiga anak itu pun kebingungan karena tidak mengetahui jalan pulang. 

Kini polisi masih menelusuri keberadaan pelaku yang membawa anak-anak tersebut.

"Masih lidik (terkait identitas pelaku)," kata Lita lagi.

Tiga anak itu pun telah diserahkan pada orangtua masing-masing di Kecamatan Bangorejo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Museum Panji di Malang: Sejarah, Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Museum Panji di Malang: Sejarah, Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Surabaya
Respons Bobby Saat Disinggung soal Menantu Presiden Usai Terima Satyalancana

Respons Bobby Saat Disinggung soal Menantu Presiden Usai Terima Satyalancana

Surabaya
Beredar Pesan Bupati Lamongan Minta Uang, Diskominfo: Penipuan

Beredar Pesan Bupati Lamongan Minta Uang, Diskominfo: Penipuan

Surabaya
Jaksa Tuntut Penjara 4-5 Tahun untuk 16 Pelaku Pengeroyokan Santri hingga Tewas di Blitar

Jaksa Tuntut Penjara 4-5 Tahun untuk 16 Pelaku Pengeroyokan Santri hingga Tewas di Blitar

Surabaya
Pura-pura Sewa Kamar, Pelaku Curanmor Beraksi di Kos Kota Malang

Pura-pura Sewa Kamar, Pelaku Curanmor Beraksi di Kos Kota Malang

Surabaya
Terima Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha, Khofifah: untuk Warga Jatim

Terima Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha, Khofifah: untuk Warga Jatim

Surabaya
Terima Satyalancana, Bupati Banyuwangi Klaim Sudah Turunkan Kemiskinan

Terima Satyalancana, Bupati Banyuwangi Klaim Sudah Turunkan Kemiskinan

Surabaya
6 Pria Perampok Rumah Pegawai Koperasi di Malang Jadi Tersangka, 4 Ditangkap dan 2 Buron

6 Pria Perampok Rumah Pegawai Koperasi di Malang Jadi Tersangka, 4 Ditangkap dan 2 Buron

Surabaya
Dalam Sehari, Dua Rumah dan Satu Indekos di Kota Malang Kemasukan Ular

Dalam Sehari, Dua Rumah dan Satu Indekos di Kota Malang Kemasukan Ular

Surabaya
Ditanya soal Status Bupati Sidoarjo, Mendagri: Semua yang Tersangka Akan Dinonaktifkan

Ditanya soal Status Bupati Sidoarjo, Mendagri: Semua yang Tersangka Akan Dinonaktifkan

Surabaya
Mantan Wabup Bondowoso Ikut Penjaringan Calon Bupati Blitar melalui PDI-P

Mantan Wabup Bondowoso Ikut Penjaringan Calon Bupati Blitar melalui PDI-P

Surabaya
Mendagri: Mas Gibran Tak Dapat Satyalancana, tapi Penghargaan Lain

Mendagri: Mas Gibran Tak Dapat Satyalancana, tapi Penghargaan Lain

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com