Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sambil Terisak, Tubagus Joddy Ungkap Keinginan Berziarah dan Bacakan Yasin di Makam Vanessa Angel serta Bibi

Kompas.com - 29/03/2022, 01:48 WIB
Pythag Kurniati

Editor

JOMBANG, KOMPAS.com- Sopir keluarga Vanessa Angel, Tubagus Joddy menangis dalam sidang lanjutan kasus kecelakaan mobil Vanessa di Pengadilan Negeri (PN) Jombang, Senin (28/3/2022).

Sembari terisak, Joddy mengungkapkan keinginanya untuk berziarah langsung ke makam Vanessa Angel dan suaminya Febri Andriansyah.

"Untuk membacakan Surat Yasin buat mereka (Vanessa dan Bibi)," katanya, Senin.

Sehingga Joddy pun berharap mendapatkan keringanan hukuman agar bisa segera melakukan ziarah.

"Saya meminta keringanan untuk vonis saya, untuk putusan hukuman saya, Yang Mulia," ujar Tubagus.

Baca juga: Tubagus Joddy Menangis Saat Sidang, Minta Keringanan Hukuman karena Ingin Ziarah ke Makam Vanessa dan Bibi

Ingin minta maaf langsung ke keluarga

Saat ditemui di rumahnya di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (22/3/2022), Faisal dan Dewi Zuhriati berusaha menahan air mata saat bicara soal titipan doa untuk mendiang Bibi Andriansyah dan Vanessa Angel kepada Fuji yang sedang umrah.KOMPAS.com/FIRDA JANATI Saat ditemui di rumahnya di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (22/3/2022), Faisal dan Dewi Zuhriati berusaha menahan air mata saat bicara soal titipan doa untuk mendiang Bibi Andriansyah dan Vanessa Angel kepada Fuji yang sedang umrah.

Selain itu, Tubagus Joddy juga berharap bisa bertemu secara langsung dengan keluarga Vanessa Angel dan Bibi.

"Ingin meminta maaf kepada keluarga yang ditinggalkan dan saya juga menyesal karena perbuatan saya yang berakibat fatal," tutur dia.

Tubagus pun menyatakan ingin membantu kondisi perekonomian keluarganya.

“Saya juga ingin membantu perekonomian keluarga saya yang mulia, karena adik saya tahun ini masuk kuliah dan banyak biaya yang harus disiapkan, khususnya untuk biaya pendidikan adik saya,” kata Tubagus.

Keinginan tersebut disampaikan Tubagus saat Ketua Majelis Hamim Bambang Setyawan memintanya menjelaskan alasan mengajukan permohonan keringanan hukuman.

Baca juga: Tubagus Joddy Dituntut 7 Tahun Penjara, Ini Tanggapan Penasihat Hukum

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelabuhan Tanjungwangi Banyuwangi Mulai Dipadati Pemudik asal Madura

Pelabuhan Tanjungwangi Banyuwangi Mulai Dipadati Pemudik asal Madura

Surabaya
Dinkes Kota Batu Temukan 2 Jajanan Takjil Diduga Mengandung Boraks

Dinkes Kota Batu Temukan 2 Jajanan Takjil Diduga Mengandung Boraks

Surabaya
Truk Molen Oleng Tabrak Tiang dan 3 Motor di Kota Malang

Truk Molen Oleng Tabrak Tiang dan 3 Motor di Kota Malang

Surabaya
Warga Jember Tewas Tertabrak Kereta di Pelintasan Tanpa Palang Pintu

Warga Jember Tewas Tertabrak Kereta di Pelintasan Tanpa Palang Pintu

Surabaya
978 Pekerja Jasa Transportasi di Kota Batu Terima Insentif Ramadhan Rp 600.000

978 Pekerja Jasa Transportasi di Kota Batu Terima Insentif Ramadhan Rp 600.000

Surabaya
Kasus DBD di Kabupaten Malang Meningkat Capai 905 Orang, 10 di Antaranya Meninggal

Kasus DBD di Kabupaten Malang Meningkat Capai 905 Orang, 10 di Antaranya Meninggal

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Sedang

Surabaya
Bertengkar dengan Istri, Ayah di Situbondo Aniaya Balitanya

Bertengkar dengan Istri, Ayah di Situbondo Aniaya Balitanya

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Surabaya
Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Surabaya
Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Surabaya
Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Lamongan untuk Lebaran 2024

Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Lamongan untuk Lebaran 2024

Surabaya
Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas, Warga Diminta Tak Beraktivitas di Besuk Kobokan

Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas, Warga Diminta Tak Beraktivitas di Besuk Kobokan

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com