Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mobil Pikap Tabrak Bagian Belakang Truk Fuso di Tol Ngawi, 1 Penumpang Tewas.

Kompas.com - 31/01/2022, 23:28 WIB
Sukoco,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

NGAWI, KOMPAS.com – Sebuah mobil pikap mengalami kecelakan menabrak bagian belakang truk fuso di ruas jalan tol Ngawi – Solo, Senin (31/1/2022).

Kecelakaan tersebut terjadi tepatnya di Kilometer 553 masuk Desa Sambirejo Kecamatan Mantingan, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur.

Baca juga: Sepasang Kekasih Pencuri Motor di Tempat Indekos Ngawi Diamankan Polisi, Sudah 4 Kali Beraksi

Diduga mengantuk

Kasatantas Polres Ngawi AKP Zainu Imam Zafi’i mengatakan, kecelakaan terjadi diduga karena sopir mobil pikap Dita Suprayogi (22) yang merupakan warga Jalan Musi, Kabupaten Nganjuk mengemudi dalam keadaan mengantuk.

“Diduga sopir mobil pikap mengantuk,” ujarnya melalui pesan singkat, Senin (31/01/2022).

Zainul Iam Syafi’I menambahkan, kerasnya benturan membuat bagian depan mobil pikap mengalami kerusakan parah.

Sopir dan kenek mobil pikap bahkan sempat tergencet bodi mobil yang ringsek.

“Untuk kronologis kecelakaan di lajur lambat, di depan ada truk fuso ditabrak belakang oleh pikap. Kedua penumpang pikap sempat terjepit,” imbuhnya.

Baca juga: 2 Siswa Positif Covid-19, PTM di SMPN 5 Ngawi Dihentikan

 

1 tewas

Akibat kecelakaan tersebut, kenek mobil pikap atas nama Bagus Pasetyo (22), warga Desa Banaran, Kabupaten Nganjuk tewas di tempat kejadian perkara.

Korban mengalalami luka cukup parah akibat tergencet bodi mobil.

Korban langsung dievakuasi ke RSUD Ngawi. Sedangkan dua kendaraan yang terlibat kecelakaan saat ini telah diamankan di Unit Laka Lantas Polres Ngawi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Surabaya
Museum Panji di Malang: Sejarah, Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Museum Panji di Malang: Sejarah, Koleksi, Harga Tiket, dan Jam Buka

Surabaya
Respons Bobby Saat Disinggung soal Menantu Presiden Usai Terima Satyalancana

Respons Bobby Saat Disinggung soal Menantu Presiden Usai Terima Satyalancana

Surabaya
Beredar Pesan Bupati Lamongan Minta Uang, Diskominfo: Penipuan

Beredar Pesan Bupati Lamongan Minta Uang, Diskominfo: Penipuan

Surabaya
Jaksa Tuntut Penjara 4-5 Tahun untuk 16 Pelaku Pengeroyokan Santri hingga Tewas di Blitar

Jaksa Tuntut Penjara 4-5 Tahun untuk 16 Pelaku Pengeroyokan Santri hingga Tewas di Blitar

Surabaya
Pura-pura Sewa Kamar, Pelaku Curanmor Beraksi di Kos Kota Malang

Pura-pura Sewa Kamar, Pelaku Curanmor Beraksi di Kos Kota Malang

Surabaya
Terima Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha, Khofifah: untuk Warga Jatim

Terima Satyalancana Karya Bhakti Praja Nugraha, Khofifah: untuk Warga Jatim

Surabaya
Terima Satyalancana, Bupati Banyuwangi Klaim Sudah Turunkan Kemiskinan

Terima Satyalancana, Bupati Banyuwangi Klaim Sudah Turunkan Kemiskinan

Surabaya
6 Pria Perampok Rumah Pegawai Koperasi di Malang Jadi Tersangka, 4 Ditangkap dan 2 Buron

6 Pria Perampok Rumah Pegawai Koperasi di Malang Jadi Tersangka, 4 Ditangkap dan 2 Buron

Surabaya
Dalam Sehari, Dua Rumah dan Satu Indekos di Kota Malang Kemasukan Ular

Dalam Sehari, Dua Rumah dan Satu Indekos di Kota Malang Kemasukan Ular

Surabaya
Ditanya soal Status Bupati Sidoarjo, Mendagri: Semua yang Tersangka Akan Dinonaktifkan

Ditanya soal Status Bupati Sidoarjo, Mendagri: Semua yang Tersangka Akan Dinonaktifkan

Surabaya
Mantan Wabup Bondowoso Ikut Penjaringan Calon Bupati Blitar melalui PDI-P

Mantan Wabup Bondowoso Ikut Penjaringan Calon Bupati Blitar melalui PDI-P

Surabaya
Mendagri: Mas Gibran Tak Dapat Satyalancana, tapi Penghargaan Lain

Mendagri: Mas Gibran Tak Dapat Satyalancana, tapi Penghargaan Lain

Surabaya
Banjir Lahar Semeru Kembali Menerjang, 11 Rumah Terdampak

Banjir Lahar Semeru Kembali Menerjang, 11 Rumah Terdampak

Surabaya
Usai Cekik Istrinya, Suami di Tuban Datangi Kantor Polisi dan Minta Izin Menginap

Usai Cekik Istrinya, Suami di Tuban Datangi Kantor Polisi dan Minta Izin Menginap

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com