Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Meredam Gejolak di "Kandang Banteng", Pasca-insiden Pembakaran Bendera PDI-P

Kompas.com - 27/06/2020, 06:10 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Aksi pembakaran bendera Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) menuai protes kader di sejumlah daerah.

Para politikus PDI-P di daerah pun mengingatkan para kadernya untuk tidak terpancing situasi, salah satunya Ganjar Pranowo yang juga menjabat Gubernur Jawa Tengah

"Kader jangan sampai terpancing pada provokasi pembakaran bendera PDI-P itu. Jaga diri baik-baik, serahkan kasus ini pada DPP karena DPP PDI-P sudah menyiapkan untuk mengambil langkah hukum," kata Ganjar, Kamis (25/6/2020).

Baca juga: Bendera PDI-P Dibakar, "Banteng" di Jateng Turun ke Jalan, Ini Pesan Ganjar

Ganjar juga mengingatkan, Dewan Pimpinan Pusat (DPP) telah menangani kasus tersebut sesuai prosedur hukum.

"Siapa yang menginjak-injak itu, tidak ada yang tidak tahu. Semuanya tahu. Kita bertahan secara konstitusional dan Ibu Mega (Megawati Soekarnoputri) memerintahkan untuk mengambil langkah hukum saat itu. Cara itu akhirnya yang kita percaya," terangnya.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com