Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fakta Sopir Taksi Online Ditemukan Tewas di Tol Pandaan-Malang, Diduga Korban Pembunuhan hingga Pelaku Ditangkap

Kompas.com - 24/10/2019, 18:12 WIB
Candra Setia Budi

Editor

KOMPAS.com - Aparat gabungan dari unit Resmob Polrestabes Surabaya dan Polres Pasuruan berhasil mengungkap kasus pembunuhan sopir taksi online bernama Rusdianto (46) warga Bendul Merisi, Gang Besar Timur, Kecamatan Wonocolo, Kota Surabaya, yang jasadnya ditemukan di bahu Jalan Tol Pandaan-Malang, Rabu (23/10/2019).

Pelaku diketahui bernama Gianto, ditangkap di rumahnya di Perumahan Palem Pertiwi, Desa Palem Watu, Kecamatan Menganti, Kabupaten Gresik, Kamis (24/10/2019) dinihari.

Kabid Humas Polda Jatim Kombes Frans Barung Mangera mengatakan, saat ini pelaku diamankan di Polres Pasuruan untuk menjalani pemeriksaan secara intensif.

Berikut ini fakta selengkapnya:

1. Ditemukan warga di bahu tol

Ilustrasi jalan tolKementerian PUPR Ilustrasi jalan tol

Jenazah Rusdianto, warga Bendul Merisi, Gang Besar Timur, Kecamatan Wonocolo, Kota Surabaya, ditemukan pengguna jalan di bahu jalan Tol Pandaan-Malang, di kilometer 72.400/B, wilayah Purwodadi, Jawa Timur.

Polisi memastikan kalau Rusdianto merupakan sopir taksi online yang dilaporkan hilang sejak Senin (21/10/2019).

"Jasad ditemukan pengguna jalan Tol pada Rabu siang," kata Kepala Bidang Humas Polda Jatim Kombes Frans Barung Mangera, Kamis (24/10/2019).

Baca juga: Sopir Taksi Online Diduga Dibunuh dan Dibuang di Bahu Jalan Tol Pandaan-Malang

2. Diduga korban pembunuhan

-THINSTOCK -

Barung mengatakan, saat ditemukan pengguna jalan tol, kepala korban terbungkus kain warna putih, dan leher terikat tali.

Polisi memastikan sopir taksi online tersebut korban pembunuhan.

Rusdianto tercatat sebagai pengemudi Go-car, korban tidak bisa dikontak setelah menerima order ke wilayah Pandaan, Pasuruan.

Korban biasanya menggunakan mobil Suzuki Ertiga L 1239 XD, hingga kini polisi masih mencari keberadaan mobil korban.

"Tim polisi dari Polres Pasuruan saat ini sedang mempelajari dan memburu pelakunya. Mohon sabar," ujarnya.

Baca juga: Sopir Taksi Online Ditusuk Penumpang yang Coba Rampas Mobilnya

3. Pelaku pembunuh sopir taksi online berhasil ditangkap

Ilustrasi ditangkapKOMPAS.com/ Junaedi Ilustrasi ditangkap

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com