Salin Artikel

Beredar Akun Medsos Palsu Tawarkan Dana Pinjaman, Wakil Wali Kota Malang Adukan ke Polisi

Sofyan mengatakan, penipu menggunakan identitas dan menggunakan foto-fotonya pada dua akun media sosial di Facebook dan WhatsApp.

Penipu itu menawarkan dana pinjaman modal untuk UMKM dengan syarat korbannya melakukan transfer untuk pembayaran uang muka terlebih dahulu.

"Saya tegaskan di sini bahwa itu bukan akun saya, itu betul-betul penipuan," kata Sofyan, Jumat (18/2/2022).

Terduga pelaku yang belum diketahui identitasnya itu telah melakukan aksinya sejak 5 Februari lalu.

Modusnya dengan meminta calon korbannya untuk menghubungi ke nomor +62 831-0881-9771.

Sofyan sendiri baru mengetahui usai mendapatkan laporan dari masyarakat.

"Saya dapat informasi dari masyarakat mereka tanya apakah benar atau tidak, jangan sampai masyarakat menjadi korban dengan cepat kita tindaklanjuti," katanya.

Atas kejadian itu, pihaknya juga telah melaporkan persoalan tersebut ke Polresta Malang Kota.

Dia berharap orang yang tidak bertanggungjawab dan telah memanfaatkan indentitasnya untuk segera dilakukan penangkapan.

"Dilaporkan ke polisi oleh dinas atas perintah saya, saya ingin tahu siapa yang melakukan itu dan segera ditangkap," ujarnya.

Sofyan juga mengimbau kepada masyarakat untuk tidak percaya terhadap akun media sosial yang mengatasnamakan dirinya untuk kepentingan tidak jelas.

Untungnya hingga saat ini belum ada laporan korban dari aksi penipuan tersebut.

"Tidak ada korban yang melaporkan ke saya, Alhamdulillah masyarakat sudah memiliki intelektual yang bagus karena informasi terbuka, sudah banyak yang hati-hati," ujarnya.

https://surabaya.kompas.com/read/2022/02/18/200024378/beredar-akun-medsos-palsu-tawarkan-dana-pinjaman-wakil-wali-kota-malang

Terkini Lainnya

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Pj Gubri Ajak Pemkab Bengkalis Kolaborasi Bangun Jembatan Sungai Pakning-Bengkalis

Regional
Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Diskominfo Kota Tangerang Raih Penghargaan Perangkat Daerah Paling Inovatif se-Provinsi Banten

Regional
Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Fakta dan Kronologi Bentrokan Warga 2 Desa di Lombok Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Komunikasi Politik 'Anti-Mainstream' Komeng yang Uhuyy!

Komunikasi Politik "Anti-Mainstream" Komeng yang Uhuyy!

Regional
Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Membedah Strategi Komunikasi Multimodal ala Komeng

Regional
Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Kisah Ibu dan Bayinya Terjebak Banjir Bandang Berjam-jam di Demak

Regional
Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Warga Kendal Tewas Tertimbun Longsor Saat di Kamar Mandi, Keluarga Sempat Teriaki Korban

Regional
Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Balikpapan Catat 317 Kasus HIV Sepanjang 2023

Regional
Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Kasus Kematian akibat DBD di Balikpapan Turun, Vaksinasi Tembus 60 Persen

Regional
Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Puan: Seperti Bung Karno, PDI-P Selalu Berjuang Sejahterakan Wong Cilik

Regional
Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Setelah 25 Tahun Konflik Maluku

Regional
BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

BMKG: Sumber Gempa Sumedang Belum Teridentifikasi, Warga di Lereng Bukit Diimbau Waspada Longsor

Regional
Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Gempa Sumedang, 53 Rumah Rusak dan 3 Korban Luka Ringan

Regional
Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di 'Night Market Ngarsopuro'

Malam Tahun Baru 2024, Jokowi Jajan Telur Gulung di "Night Market Ngarsopuro"

Regional
Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Sekolah di Malaysia, Pelajar di Perbatasan Indonesia Berangkat Sebelum Matahari Terbit Tiap Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke