Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beredar Video Pengendara Mobil Grand Livina Diamankan di Magetan, Ini Kata Polisi

Kompas.com - 03/06/2022, 19:57 WIB
Sukoco,
Andi Hartik

Tim Redaksi

MAGETAN, KOMPAS.com – Sebuah video yang memperlihatkan seorang pria pengendara mobil Grand Livina mengamuk saat diamankan oleh anggota Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Kepolisian Resor (Polres) Magetan, Jawa Timur, beredar di media sosial.

Dalam video itu terlihat, pengemudi kendaraan Grand Livina tampak gusar saat dihentikan polisi. Pria yang mengenakan baju dan celana hitam tersebut bahkan sempat mengambil batu sebelum kemudian diamankan oleh salah satu anggota polisi.

Baca juga: Sapi Terjangkit PMK di Magetan Terus Bertambah, tapi Tak Ada yang Mati

Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasat Lantas) Polres Magetan AKP Trifona Situmorang mengatakan, ada kesalahpahaman antara pengendara dengan anggota Satlantas Polres Magetan yang sedang bertugas.

Trifona menjelaskan, mobil tersebut sebelumnya terlibat kecelakaan di sekitar Pasar Baru. Mobil tersebut menabrak kendaraan lain, namun mereka sudah memilih jalur damai.

Baca juga: Diburu Jaksa, Buronan Kasus Korupsi Pupuk Sembunyi di Gang Perkampungan Warga di Magetan

"Salah paham itu, memang dia menabrak seorang perempuan pengendara kendaraan lain, tetapi mereka sudah saling tukar nomor telepon,” kata Trifona melalui sambungan telepon, Jumat (3/6/2022).

Trifona menambahkan, salah satu warga yang melihat kejadian tabrakan tersebut melaporkan kejadian tersebut ke polisi sebagai tabrak lari. Sehingga, anggota Satlantas Polres Magetan mengejar dan mengamankan pengendara tersebut.

Pengendara itu sempat emosi karena tidak terima saat dihentikan oleh polisi.

"Ada saksi mata melaporkan ke kita sehingga melakukan pengejaran. Begitu kita berhentikan yang bersangkutan tidak terima disangka melarikan diri,” imbuhnya.

Saat ini, pihaknya masih mendalami kejadian kecelakaan tersebut. Pengendara Grand Livina itu masih dimintai keterangan di Satlantas Polres Magetan.

"Sedang kita proses ini untuk kronologinya, nanti kita jelaskan,” ucap Trifona.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perampok di Lamongan Sasar 2 Agen Perbankan dalam 2 Hari, Pelaku Diduga Sama

Perampok di Lamongan Sasar 2 Agen Perbankan dalam 2 Hari, Pelaku Diduga Sama

Surabaya
Oknum Perwira Polisi di Banyuwangi Positif Narkoba, Jabatannya Dicopot

Oknum Perwira Polisi di Banyuwangi Positif Narkoba, Jabatannya Dicopot

Surabaya
Pelabuhan Tanjungwangi Banyuwangi Mulai Dipadati Pemudik asal Madura

Pelabuhan Tanjungwangi Banyuwangi Mulai Dipadati Pemudik asal Madura

Surabaya
Dinkes Kota Batu Temukan 2 Jajanan Takjil Diduga Mengandung Boraks

Dinkes Kota Batu Temukan 2 Jajanan Takjil Diduga Mengandung Boraks

Surabaya
Truk Molen Oleng Tabrak Tiang dan 3 Motor di Kota Malang

Truk Molen Oleng Tabrak Tiang dan 3 Motor di Kota Malang

Surabaya
Warga Jember Tewas Tertabrak Kereta di Pelintasan Tanpa Palang Pintu

Warga Jember Tewas Tertabrak Kereta di Pelintasan Tanpa Palang Pintu

Surabaya
978 Pekerja Jasa Transportasi di Kota Batu Terima Insentif Ramadhan Rp 600.000

978 Pekerja Jasa Transportasi di Kota Batu Terima Insentif Ramadhan Rp 600.000

Surabaya
Kasus DBD di Kabupaten Malang Meningkat Capai 905 Orang, 10 di Antaranya Meninggal

Kasus DBD di Kabupaten Malang Meningkat Capai 905 Orang, 10 di Antaranya Meninggal

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Sedang

Surabaya
Bertengkar dengan Istri, Ayah di Situbondo Aniaya Balitanya

Bertengkar dengan Istri, Ayah di Situbondo Aniaya Balitanya

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Surabaya
Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Perselingkuhan Istri Kades dengan Sekdes di Tuban yang Berujung Maut

Surabaya
Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Paskah, Gereja Katolik Katedral Surabaya Siapkan Kuota 5.000 Jemaat

Surabaya
Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Penyebab Sekjen PDI-P Hasto Dilaporkan ke Polresta Banyuwangi

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com