Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beredar Video Remaja Tawuran Bawa Senjata Tajam di Gresik, Ini Penjelasan Polisi

Kompas.com - 11/02/2022, 09:42 WIB
Hamzah Arfah,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

GRESIK, KOMPAS.com - Sebuah video yang memperlihatkan sekelompok remaja sedang melakukan tawuran, beredar di grup WhatsApp.

Dalam video berdurasi 18 detik tersebut tampak beberapa remaja membawa senjata tajam. Mereka juga berteriak-teriak.

Beberapa di antara remaja tersebut terlihat mengendarai sepeda motor. Ada pula yang berjalan kaki sembari membawa celurit.

Pada video itu tertulis Driyorejo yang merupakan kawasan di Kabupaten Gresik, Jawa Timur.

Baca juga: Banjir Luapan Kali Lamong Meluas hingga Rendam 8 Desa di Gresik

Penjelasan polisi

Ketika dikonfirmasi mengenai video tersebut, Kapolsek Driyorejo Kompol Zunaedi memberikan penjelasan. Pihaknya tidak membantah peristiwa tersebut.

Menurutnya, video itu merupakan video lama.

"Itu kejadian sudah lama. Itu mereka buat konten, seakan-akan ada perkelahian, tapi (sebenarnya) tidak ada apa-apa," kata Zunaedi, melalui pesan WhatsApp saat dikonfirmasi, Jumat (11/2/2022).

Baca juga: Cerita Remaja di Gresik Lolos Ajang Istanbul Youth Summit 2022, Relakan Uang Celengan untuk Mendaftar

Zunaidi mengatakan video itu dibuat pada tahun ini.

Setelah ditelusuri, sekumpulan remaja dalam video tersebut rupanya berasal dari Surabaya.

"Baru tahun ini. Kita cek, mereka anak-anak Surabaya," tutur Zunaedi.

Baca juga: Gara-gara Kompor Menyala Saat Tidurkan Anak, Sebuah Rumah di Gresik Hangus Terbakar

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

DPC PDI-P Jember Buka Pendaftaran Bacabup Bacawabup Pilkada 2024

DPC PDI-P Jember Buka Pendaftaran Bacabup Bacawabup Pilkada 2024

Surabaya
3 Dusun di Lumajang Terisolasi Imbas Jembatan Putus akibat Banjir Lahar Semeru

3 Dusun di Lumajang Terisolasi Imbas Jembatan Putus akibat Banjir Lahar Semeru

Surabaya
UPDATE Banjir dan Longsor Lumajang, 3 Meninggal dan 17 Jembatan Rusak

UPDATE Banjir dan Longsor Lumajang, 3 Meninggal dan 17 Jembatan Rusak

Surabaya
Petasan Meledak Jelang Pernikahan di Bangkalan, Calon Pengantin Kritis

Petasan Meledak Jelang Pernikahan di Bangkalan, Calon Pengantin Kritis

Surabaya
Ledakan Petasan di Bangkalan Terdengar Keras, Warga: Dikira Bom

Ledakan Petasan di Bangkalan Terdengar Keras, Warga: Dikira Bom

Surabaya
Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Surabaya Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Malang Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Surabaya
Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Tulungagung Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Surabaya
Ledakan Petasan di Bangkalan Terdengar hingga Radius 2 Kilometer

Ledakan Petasan di Bangkalan Terdengar hingga Radius 2 Kilometer

Surabaya
Rumah Ambruk di Bangkalan Akibat Petasan Meledak, 1 Orang Meninggal dan 2 Kritis

Rumah Ambruk di Bangkalan Akibat Petasan Meledak, 1 Orang Meninggal dan 2 Kritis

Surabaya
Arus Balik di Pelabuhan Jangkar Situbondo Didominasi Kalangan Santri

Arus Balik di Pelabuhan Jangkar Situbondo Didominasi Kalangan Santri

Surabaya
3 Bocah Terseret Ombak di Pantai Damas Trenggalek, 1 Tewas

3 Bocah Terseret Ombak di Pantai Damas Trenggalek, 1 Tewas

Surabaya
PKB dan Gerindra Jalin Koalisi Usung Sosok Kades pada Pilkada Jombang

PKB dan Gerindra Jalin Koalisi Usung Sosok Kades pada Pilkada Jombang

Surabaya
2 Bulan Belanja Masalah, AHY Mengaku Banyak Dapati Mafia Tanah

2 Bulan Belanja Masalah, AHY Mengaku Banyak Dapati Mafia Tanah

Surabaya
Korupsi Dana Desa Rp 360 Juta, Kades di Mojokerto Ditangkap Polisi

Korupsi Dana Desa Rp 360 Juta, Kades di Mojokerto Ditangkap Polisi

Surabaya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com